Asian Law Students’ Asociation (ALSA) adalah organisasi non profit berskala internasional, yang anggotanya adalah fakultas hukum di berbagai universitas di Asia. ALSA National Chapter Indonesia, sejak tahun 1989 sudah memiliki visi untuk mengembangkan penggunaan bahasa Inggris sebagai bahasa yang digunakan dalam kehidupan sehari-hari. Berdasarkan visi tersebut, ALSA Local Chapter Universitas Indonesia sejak tahun 1995 mewujudkannya dengan menyelenggarakan ALSA English Competition atau ALSA E-comp yang diadakan setiap tahun.
ALSA National English Competition merupakan sebuah ajang untuk berkompetisi bagi para pelajar dan mahasiswa dari berbagai SMA dan universitas di Indonesia, yang terdiri dari berbagai lomba di bidang linguistik dengan bahasa Inggris sebagai bahasa pengantarnya. ALSA E-Comp memiliki delapan cabang lomba, yaitu Debate, Story Telling, Newscasting, Speech, Paper Presentation, Spelling Bee, Battle of Brains, serta E-Comp Model United Nations (EMUN).
ALSA E-Comp merupakan salah satu sarana yang dapat memberikan kesempatan bagi para peserta dalam mengembangkan potensi diri mereka, yang nantinya diharapkan dapat mewujudkan suatu perubahan yang berarti baik bagi kehidupan mereka sendiri maupun orang lain. Hal ini dikarenakan dengan berkompetisi kita dapat melatih diri menjadi sosok yang berani, tegas, berwawasan luas, dan mampu mengemukakan pemikiran kepada masyarakat luas. Semua itu merupakan awal dalam mencapai kesuksesan masa depan dan menjadi orang yang berguna kelak.
Kegiatan ini akan dilaksanakan pada tanggal 28 April – 3 Mei 2011 di kampus FHUI Depok, yang akan dihadiri oleh kira kira 1000 peserta, baik siswa SMA maupun Mahasiswa seluruh nusantara, yang akan ikut dalam perlombaaan ini.
Berkaitan dengan hal tersebut, kami akan mengangkat “Grab a Chance, and Make a Change” sebagai tema dari ALSA E-comp 2011. Kami memilih tema ini karena kami yakin bahwa dengan memanfaatkan peluang sebaik-baiknya, seseorang dapat melakukan hal apapun dan menjadi apapun. Berani mengambil dan memanfaatkan kesempatan merupakan langkah awal para peserta sebagai generasi penerus dalam mencapai kemajuan dan menciptakan suatu perubahan terhadap masa depan dunia.
Informasi lebih lanjut mengenai ALSA E-comp 2011 dapat dilihat di:
http://www.alsaecomp.org/
Rekomendasi:
- Olimpiade Ilmiah Mahasiswa UI (OIM UI) 2008 OLIMPIADE ILMIAH MAHASISWA UNIVERSITAS INDONESIA 2008 (OIM UI 2008) Adalah kompetisi mahasiswa yang terdiri dari 12 Fakultas se-Universitas Indonesia dalam bidang ilmiah. Tema OIM 2008 : “ Science As A…
- 30+ Contoh CV (Daftar Riwayat Hidup) Terbaru 2020 Siap… Apakah saat ini Anda sudah membuat CV yang bagi Anda bagus, lalu sudah melamar pekerjaan di perusahaan baik startup maupun multinasional, namun belum kunjung dipanggil untuk interview? Di artikel ini…
- Bekpeker Gadungan (Season 2) ---sebenernya, tulisan ini tadinya hanya berupa note saja, tapi demi meramaikan anakui.com, maka saya ikut posting juga disini--- Sabtu, 5 April 2009 BEKPEKER GADUNGAN: KEDIRI, KAMI DATANG (DAY 2) tips…
- UI Festival, Rangkaian Acara Kompetisi Seni Antar Fakultas… UI Festival 2010 UI Festival adalah rangkaian acara kompetisi seni antar fakultas di UI. Kami membagi acara ini kedalam beberapa rangkaian acara. Rangkaian acara tersebut adalah acara Seminar Seni Budaya,…
- 30+ Contoh Surat Lamaran Kerja Terbaru Berbagai Pekerjaan Bagi Anda yang akan melamar pekerjaan, simak cara membuat dan contoh surat lamaran kerja terbaru untuk berbagai pekerjaan berikut ini. Ada contoh surat lamaran kerja simple/sederhana, contoh surat lamaran kerja…
- Chandra M Hamzah: Tiada Kata Jera Dalam Perjuangan!!! Oleh: Indra J. Piliang Mantan Aktivis Organisasi Kemahasiswaan UI 1990-an Kemaren, tanggal 29 Oktober 2009, tepat sehari setelah Hari Sumpah Pemuda, Chandra M Hamzah dan Bibit Samad Rianto ditahan di…
- Layanan Dari Fakultas-Fakultas UI Yang Bisa Memenuhi… Ada beberapa fakultas di UI yang selain menjadi tempat bagi mahasiswa menimba ilmu, mereka juga membuka fasilitas yang dapat digunakan oleh masyarakat sesuai dengan bidang mereka masing-masing. Penasaran fakultas mana…
- Mengenal sosok Obama si Anak Menteng !!!... Sejak dua tahun terakhir ini, nama Obama telah menjadi pembicaraan media diberbagai penjuru dunia, tepatnya ketika ia mulai mencalonkan diri sebagai kandidat Presiden Amerika Serikat (AS) pada awal Februari 2007…
- Kompetisi Esai Foto "Potret Dhuafa Perekonomian Indonesia" Tujuan pembangunan ekonomi suatu bangsa adalah mewujudkan kesejahteraan bagi rakyat suatu negara. Untuk menjadi sejahtera, setiap orang tidak hanya sekadar membutuhkan kesempatan kerja, tetapi juga memerlukan daya dan kesempatan memilih…
- SCIENCESATIONAL 2010: Small Step. Huge Movement SCIENCESATIONAL 2010 adalah rangkaian acara yang diselenggarakan oleh Badan Otonom LK2 FHUI yang terdiri dari perlombaan ilmiah bagi pelajar SMA/MA/sederajat dan bagi mahasiswa tingkat nasional, serta Refleksi Hukum Akhir Tahun…
- Mencari Ilmu Hingga ke Hanoi : Catatan Perjalanan ke Vietnam… Oleh: Yeni Budi Rachman& Dini, Mahasiswi Program Studi Ilmu Perpustakaan UI angkatan 2005 Kami berdua adalah mahasiswa ilmu perpustakaan atau biasa dikenal dengan sebutan JIP (jurusan ilmu perpustakaan). Inilah pertama…
- Islamic Law National Summit 2012: Facing the Global… Menyikapi perkembangan situasi nasional dan tantangan global saat ini terhadap dunia hukum, dimana diperlukan peran generasi penerus bangsa yang adil dan bijaksana dalam setiap pemikiran dan tindakannya serta dalam penegakan…
- Informasi Beasiswa S2 Dalam dan Luar Negeri Terbaru 2019 Setelah menyelesaikan program S1, ada dua jalan yang akan dipilih seseorang. Langsung bekerja untuk mendapatkan penghasilan atau melanjutkan kuliah. Mereka yang melanjutkan studi S2 lagi-lagi memilih apakah menggunakan biaya…
- Liputan UI Festival 2010 1. Opening Ceremony Opening ceremony diadakan pada tanggal 4 November 2010 dari pukul 14.30 – 17.30 WIB. Kegiatan yang dilaksanakan pada Opening ceremony ini adalah parade, acara pertunjukkan seni, dan…
- Islamic Movie Days 2011: Capturing The Beatiful Way Of Islam About IMD Sepanjang perjalanan negeri ini, industri perfilman nasional telah ditempa oleh berbagai dinamika. Mulai dari pasang-surut film nasional yang dirilis, tren film horor-seks-komedi yang selalu berulang hingga gairah industri…
- Rebut 4 Emas, UI raih JUARA UMUM GEMASTIK 2010! Pada tanggal 5-7 Oktober 2010 kemarin merupakan puncak dari seluruh rangkaian acara Pagelaran Mahasiswa Nasional Bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi (Gemastik) yang bertempat di Surabaya. Gemastik tahun ini merupakan Gemastik…
- Tertarik Sama Ilmu Hukum UI? Apa Saja yang Kamu Pelajari di… Lulusan dari Fakultas Hukum tidak hanya bisa menjadi pengacara atau hakim, melainkan lingkup pekerjaan lain yang lebih luas. Nah, apalagi sih prospek kerja dari FHUI?
- Ada Apa dengan UI? #saveUI sumber: blog Riri Satria ADA APA DENGAN UNIVERSITAS INDONESIA? #saveUI Tadi pagi sampai siang (12 September 2011) saya mengikuti acara press release mengenai gerakan moral pembenahan tata kelola kampus Universitas…
- 30 Values of A Leader to Become Young On Top Perkenalkan, saya Kenny Lischer adalah salah satu Young On Top Campus Ambassador dari Universitas Indonesia. Selain itu masih ada 12 orang lainnya yang berasal dari UI dan 80 orang lagi…
- Melihat Persoalan Insiden Misi Kemanusian Flotila to Gaza… Latar belakang Senin pagi tanggal 31 Mei 2010 waktu Indonesia terdengar berita rombongan kapal misi kemanusian Flotila to Gaza (kapal Mavi Marmara yang berbendera Turki) tidak bersenjata disergap/diserang oleh IDF…
- Beasiswa Sampoerna untuk Bangsa untuk Siswa SMP Bagi teman-teman siswa SMP yang sedang mencari beasiswa untuk melanjutkan sekolah menengah ke atas, yuk simak informasi keuntungan dan persyaratan beasiswa Sampoerna ini!
- Olimpiade Ilmiah Mahasiswa (OIM) UI: Menjawab Tantangan Visi… Menjadikan Universitas Indonesia sebagai universitas berskala internasional memang bukan perkara mudah. Untuk dapat dikatakan sebagai universitas berskala dunia, UI diharapkan dapat memberikan sumbangan berupa karya nyata yang dapat mengembangkan ilmu…
- Informasi Beasiswa S2 Luar Negeri 2016 Terlengkap Buat kamu yang ingin mencari peluang beasiswa S2 luar negeri (program master/magister), berikut ini adalah 20 peluang beasiswa S2 luar negeri yang tersedia untuk program tahun 2016/2017.
- HPAIR 2014 Harvard Asia Conference Will Be Held In Tokyo HPAIR is thrilled to announce that the location for the 2014 Asia Conference will be Tokyo, Japan! And will be partnering with Keio University, a university renowned for its history…
- Chemical Fair 2012 The Future Technology of Chemistry!! on November-December 2012Departement of Chemistry University of Indonesia (DoChUI) Ini waktu yamg tepat bagi para akademisi Kimia Indonesia untuk "MEMBUKTIKAN" kontribusi terbaiknya bagi…
- 10 Pelajaran Hidup Yang Bisa Kalian Dapatkan Dari Bangku… Pelajaran hidup selama kuliah akan membuat manusia menjadi lebih dewasa dan lebih baik lagi pastinya. Namanya juga pelajaran hidup ya pastinya mengajarkan untuk bisa tetap lebih hidup. Senang, tertawa, suka,…
- Bergerak Hukum Indonesia: “Intelektual, Kritis, Solutif” BERGERAK HUKUM INDONESIA “Intelektual, Kritis, Solutif” FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS INDONESIA Selama berpuluh-puluh tahun sejak bangsa Indonesia merdeka, bahkan jauh sebelum Indonesia meraihnya, mahasiswa memiliki peran yang sangat penting dalam pertumbuhan…
- Stop Bullying! - Belajar dalam Damai: Acara Puncak Momentum… Dear teman-teman semua yang punya concern terhadap masalah pendidikan, khususnya bullying. anakUI.com dapat undangan dari temen-temen di Yayasan SEJIWA (LSM yang bergerak di bidang pendidikan/anti bullying). Mereka mengadakan sebuah kegiatan…
- Debat Memang Membingungkan Penyelenggaraan OIM (Olimpiade Ilmiah Mahasiswa) Universitas Indonesia 2008 sudah berlalu. Torehan prestasi, kekecewaan, kegembiraan, semangat tanding, dan haru biru kompetisi telah terlewatkan. Tim MIPA sukses merebut piala juara umum, memupuskan…
- 5 Kesyahduan yang Bakal Kamu Dapetin Kalau Berkuliah di… Alkisah tersebut pula sebuah balada hikayat tiga sejoli mahasiswa tingkat awal, Jona, Joni, dan Jono. Mereka lagi ngomongin sesuatu yang temanya berat banget, apalagi kalau bukan tentang ujian. Maklum, saat…
mohon infonya dari teman-teman ALSA
apabila ada ALSA E-comp lagi…