Fakultas Ilmu Komputer (Fasilkom) Universitas Indonesia akan menggelar pameran hasil riset dan kompetisi nasional web design dan problem solving pada September mendatang. Kegiatan dengan titel “Competition Days Research Week (CDRW) 2008” dilangsungkan dalam rangka peringatan dies natalis Fasilkom yang ke-15, dan akan bekerjasama dengan Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fasilkom UI.
CDRW 2008 bertujuan mengapresiasi segala bentuk riset yang telah dihasilkan oleh civitas akademika Fasilkom UI agar diketahui publik. Selain itu, ajang ini juga diharapkan menjadi sarana pengembangan ide dan kreatifitas mahasiswa, pelajar, dan masyarakat pada umumnya, terutama dalam menghasilkan karya IT.
CDRW 2008 akan mengambil dua bentuk kegiatan. Pertama, gelar hasil penelitian staf pengajar dan mahasiwa Fasilkom UI. Acara ini akan berlangsung mulai 8 September – 13 Sepetember 2008, mengambil tempat di Aula Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia . Selain itu juga akan ada seminar-seminar yang bertemakan IT dengan rincian sebagai berikut :
Hari Senin Tanggal 8 September 2008
Pukul 14.00 Pembukaan CDRW 2008 oleh Rektor UI
Pukul 14.30 Seminar oleh Dr. Eng. Son Kuswadi (Staf Khusus Menkominfo) dengan tema Peran Riset di Perguruan Tinggi Menuju Industri ICT Indonesia
Pukul 15.15 Seminar oleh rof. Drs. T. Basaruddin M.Sc, PhD (Dekan Fasilkom UI) dengan tema Pendidikan Berbasis Riset Menuju UI Sebagai Universitas Berkelas Dunia
Hari Selasa Tanggal 9 September 2008
Pukul 10.15 Penjelasan software Lab. Digital Library & Distance Learning
Pukul 11.00 Penjelasan software lab. Information Retrieval
Pukul 12.00 Band
Pukul 13.00 Penjelasan software Lab. formal method software engineering
Pukul 14.00 Seminar oleh Fajar Muharandy, S.Kom (Oracle Education Initiatives Technical Consultant) dengan tema Oracle Innovation History: Building the Maximum Availability Architecture
Pukul 14.45 Seminar oleh Kresna & Hafiz (Microsoft Student Partner) dengan tema The Latest Technologies in Microsoft
Pukul 15.30 Games + doorprize
Hari Rabu Tanggal 10 September 2008
Pukul 11.00 Penjelasan software lab. Grid Computing
Pukul 12.00 Band
Pukul 13.00 Penjelasan software Lab. E-Governance
Pukul 14.00 Seminar oleh Prof, Dr, Ir.Aniati Murni Arymurthy, M.Sc dengan tema Membangun Karier sebagai Peneliti Unggulan
Pukul 14.45 Seminar oleh Akhmad, S.Kom (Direktur ECOMINDO, Alumni Fasilkom) dengan tema Membangun Kewirausahaan di Bidang IT
Pukul 15.30 Games + doorprize
Hari Kamis Tanggal 11 September 2008
Pukul 11.00 Penjelasan software lab. Computational Intelligence
Pukul 12.00 Band
Pukul 13.00 Penjelasan software Lab. IT Governance
Pukul 14.00 Seminar oleh Ario Santoso, S.Kom (Sun Campus Ambassador) dengan tema Innovation At SUN
Pukul 14.45 Seminar oleh Cisco Ambassador
Pukul 15.30 Kunjungan ke lab-lab riset di Fasilkom UI
Hari Jumat Tanggal 12 September 2008
Pukul 10.15 Penjelasan software Lab. Pattern Recognition & Language Processing
Pukul 11.00 Penjelasan software lab. riset EAL / ECL
Pukul 13.30 Penjelasan software Lab. RISTEK
Pukul 14.00 Seminar oleh Drs. R. Yugo Kartono Isal, MSc. (Mahalum Fasilkom UI) dengan tema Menggali Potensi Pada Diri Mahasiswa Agar Menjadi Mahasiswa Beprestasi
Pukul 14.45 Seminar oleh Rahmad Mahendra, S.Kom (Mahasiswa Berprestasi Fasilkom Ui 2008) dengan tema Menjadi Mahasiswa Kreatif, Inovatif, & Berprestasi
Pukul 15.30 Games + Doorprize
Hari Sabtu Tanggal 13 September 2008 (khusus undangan)
Pukul 08.30 Seminar oleh Drs. Heru Suhartanto, M.Sc , Ph.D.dengan tema Aplikasi SIAK dan SIBOS Untuk Sekolah
Pukul 10.05 Seminar oleh Zainal A.Hasibuan, Ph.D. dengan tema Aplikasi Digital Library (LONTAR dan SCELE) Untuk Sekolah
Pukul 12.00 Band
Pukul 13.00 Pengumuman Pemenang Lomba Problem Solving dan Web Design
Pukul 13.30 Penutupan
Kedua, kompetisi nasional web design yang diperuntukkan untuk umum namun harus berusia dibawah 25 tahun dan problem solving untuk siswa SMA. Babak penyisihan untuk kompetisi web design akan berlangsung sampai dengan tanggal 5 September 2008 secara online dan babak finalnya akan berlangsung pada tanggal 11 September di Fasilkom UI. Sementara untuk lomba problem solving, babak penyisihan akan diselenggarakan pada tanggal 6 September 2008 secara online dan babak finalnya pada tanggal 10 – 11 September 2008 di Fasilkom UI (Lihat informasi di website http://cdrw.cs.ui.ac.id ).
Selain pameran hasil riset, sejumlah vendor IT seperti Microsoft, Oracle, Sun, dan Cisco, juga akan berpartisipasi dalam kegiatan ini.
Contact Person:
Muhammad Ghafur AWS (08881579648)
Dimas Rahmanto (085691225557)
Rekomendasi:
- Liputan UI Festival 2010 1. Opening Ceremony Opening ceremony diadakan pada tanggal 4 November 2010 dari pukul 14.30 – 17.30 WIB. Kegiatan yang dilaksanakan pada Opening ceremony ini adalah parade, acara pertunjukkan seni, dan…
- Ayo Ikuti Kompetisi Supply Chain Finance Community’s Global… SEKILAS PANDANG TENTANG KOMPETISI Tahun 2016 ini merupakan penyelenggaraan kedua kompetisi simulasi supply chain bergengsi tingkat global, yaitu Supply Chain Finance Community's Global Student Challenge 2016 atau bisa disingkat SCFC’s…
- English Debating Society Universitas Indonesia Raih Gelar… Untuk kesekian kalinya, Unit Kegiatan Mahasiswa English Debating Society Universitas Indonesia ( UKM EDS UI) menorehkan prestasi membanggakan. Kali ini EDS UI menjadi juara (champion) dalam National Capital Market Debate…
- 30+ Contoh CV (Daftar Riwayat Hidup) Terbaru 2020 Siap… Apakah saat ini Anda sudah membuat CV yang bagi Anda bagus, lalu sudah melamar pekerjaan di perusahaan baik startup maupun multinasional, namun belum kunjung dipanggil untuk interview? Di artikel ini…
- Olimpiade Ilmiah Mahasiswa UI Pendidikan adalah perhiasan dalam kemakmuran dan tempat perlindungan dalam kesengsaraan -Aristoteles- Univeritas Indonesia memiliki visi "UI Diakui sebagai Universitas riset yang merupakan pusat unggulan ilmu pengetahuan, teknologi dan budaya." Badan…
- Opini Hukum ‘PEMBEKUAN’ BEM UI 2009 Menyikapi SK Rektor perihal Tindakan Awal Terhadap BEM UI diambil dari Facebooknya Sulaiman Sujono : Permasalahan Pembekuan Kegiatan BEM UI Oleh Direktur Kemahasiswaan Universitas Indonesia Oleh : Sulaiman Sudjono Putri…
- Islamic Movie Days 2011: Capturing The Beatiful Way Of Islam About IMD Sepanjang perjalanan negeri ini, industri perfilman nasional telah ditempa oleh berbagai dinamika. Mulai dari pasang-surut film nasional yang dirilis, tren film horor-seks-komedi yang selalu berulang hingga gairah industri…
- Narration (National Research and Scholarship Exhibition)… Berbagai informasi, ilmu, fasilitas, sarana, dan prasarana diciptakan untuk menunjang dan mempermudah kehidupan manusia. Hal tersebut merupakan hasil penelitian para ilmuwan, baik sains maupun sosial. Saat ini, penelitian tidak hanya…
- Olimpiade Ilmiah Mahasiswa (OIM) FIB UI 2010 Departemen Keilmuan dan Kajian Budaya BEM FIB UI 2010 mempersembahkan: Olimpiade Ilmiah Mahasiswa (OIM) FIB UI 2010. Sebuah acara keilmuan dalam kemasan berbudaya terbesar di Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas…
- Jurusan Ilmu Komunikasi UI: Jurusan Papan Atas yang Banyak… Universitas Indonesia adalah tempat yang sangat cocok bagi kamu yang ingin menimba Ilmu Komunikasi ini. Kenapa kami bilang begitu? Cek sendiri aja, deh!
- Kejanggalan dalam Pembangunan Gedung Baru Fasilkom UI Inisiasi pembangunan gedung baru Fasilkom dimulai ketika ada ‘angin surga’ dari pihak pimpinan Universitas yang mengatakan bahwa Fasilkom akan mendapatkan gedung baru. Berita ini pun tentu menggembirakan pihak Fasilkom, karena…
- Ini Dosen-Dosen UI Yang Masuk 500 Peneliti Terbaik Nasional… AnakUI, pada pemeringkatan 500 peneliti terbaik di Indonesia, sebanyak enam peneliti UI berhasil menduduki peringkat 50 terbaik nih. Pastinya dosen terpilih ini sudah terbukti kualitasnya hingga mampu menghasilkan inovasi jurnal…
- Mahasiswa UI dan Indonesia yang "Sebenarnya" Ketika Tuhan memutuskan untuk menciptakan bumi, Dia pun menciptakan wilayah-wilayah yang pada akhirnya menjadi negara-negara pengisi peta dunia. Tuhan pun menciptakan negara yang indah, memesona, dan hampir sempurna. Dia memberikan…
- KETIKA KITA DIBODOHI “Indonesia adalah negeri budak. Budak di antara bangsa dan budak bagi bangsa-bangsa lain.” ( Pramoedya Ananta Toer ) Pertarungan ego, intrik politik, baku-hantam kekuasaan, dan tarik ulur kepentingan yang terjadi…
- Sikap Akhir BEM UI terkait RUU BPJS “Setiap orang berhak atas jaminan sosial yang memungkinkan pengembangan dirinya secara utuh sebagai manusia yang bermartabat” (Pasal 28H (3) UUD 1945) Pada 19 Oktober 2004, tercetuslah Undang-Undang No.40 Tahun 2004…
- Press Release PetroGas Days UI 2012 Indonesia merupakan salah satu negara yang kaya akan minyak bumi dan gas alam. Cadangan minyak bumi Indonesia sebesar 4,2 billion barrel yang bisa digunakan selama 12 tahun, sedangkan cadangan gas…
- UI Festival, Rangkaian Acara Kompetisi Seni Antar Fakultas… UI Festival 2010 UI Festival adalah rangkaian acara kompetisi seni antar fakultas di UI. Kami membagi acara ini kedalam beberapa rangkaian acara. Rangkaian acara tersebut adalah acara Seminar Seni Budaya,…
- 20+ Contoh Proposal Siap Download Jika Anda membaca artikel ini, berarti Anda sedang mencari referensi contoh proposal untuk berbagai kebutuhan Anda kan? Baca terus untuk mendapatkan lebih dari 20 contoh proposal siap download, seperti proposal…
- Laporan Acara Pekan Komunikasi 2012 (bagian 1) Hari, Tanggal : Senin, 5 Maret 2012 Waktu : 08.30-09.30 Tempat : Cinema Room, Perpustakaan Pusat UI Pekan Komunikasi yang diadakan pada tanggal 5-9 Maret 2012 dibuka oleh kegiatan ceremonial…
- Festival Antropologi: Kemilau Budaya Sumatera Festival antropologi merupakan salah satu program kegiatan Himpunan Mahasiswa Antropologi Universitas Indonesia (Hé-Man UI). Festival ini pertama kali diselenggarakan pada tahun 2010 dengan mengusung tema : “Merajut Multikultur Indonesia”. Tahun…
- Liputan Compfest 2010: Titik Bangkitnya Dunia ICT Indonesia Akhir pekan yang penuh dengan ilmu dan pembelajaran menjadi suatu hal yang kurang diminati masyarakat, mengingat akhir pekan acap kali digunakan untuk beristirahat, bersantai bersama sanak famili dan sahabat terdekat…
- 5 Alasan Kenapa Alumni UI Adalah Menantu Idaman Orangtuamu Mau nikah, tapi bingung sama siapa? Ada baiknya kamu mempertimbangkan bahwa pendamping hidup yang akan kamu nikahi adalah alumni dari Universitas Indonesia. Kenapa begitu?
- Kompetisi Film Dokumenter Documentary Days 2011 Documentary Days merupakan acara tahunan yang diselenggarakan oleh Badan Otonom Economica Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia (BOE FEUI). Kini, Acara yang disingkat dengan sebutan DocDays itu telah menginjak tahun kelimanya. Di…
- Universitas Indonesia Menginisiasi Pertemuan Peneliti dan… Seminar ini berguna untuk membangun diskusi yang intensif untuk mendapatkan solusi atas kendala-kendala yang terjadi dalam kegiatan kolaborasi riset, sehingga mendorong diaspora Indonesia untuk meneliti dan bermitra dengan peneliti di…
- PKM (Bukan!) untuk PIMNAS! Awalnya tulisan ini ingin diberi judul “PKM (Bukan Sekedar) untuk PIMNAS”, namun mengingat sudah terlalu jauhnya sebagian besar kita tersesat dalam paradigma yang berkembang saat ini, sehingganya perlu penegasan lebih…
- 30+ Contoh Surat Lamaran Kerja Terbaru Berbagai Pekerjaan Bagi Anda yang akan melamar pekerjaan, simak cara membuat dan contoh surat lamaran kerja terbaru untuk berbagai pekerjaan berikut ini. Ada contoh surat lamaran kerja simple/sederhana, contoh surat lamaran kerja…
- Tanggapan Kritis Terhadap Tulisan Baliho dari Oknum-Oknum… Oleh: Muhammad Ibrahim Hamdani Anggota Independen Dewan Perwakilan Mahasiswa (DPM) Universitas Indonesia (UI) Perwakilan FISIP UI. Bismillahirrahmanirrahim Assalammu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Salam Sejahtera bagi Kita Semua Salah satu tugas, wewenang, dan…
- Mengenai Aksi 121 BEM SI, Ini Tanggapan BEM Se-UI! Berkaitan dengan seruan aksi 121, BEM Se-UI yang baru saja mengalami pergantian kepemimpbinan baru, langsung bereaksi menanggapi masalah ini.
- Kompetisi Computer Festival 2012 BEM Fakultas Ilmu Komputer UI menyelenggarakan kegiatan Computer Festival (COMPFEST). Memasuki tahun keempatnya, Computer Festival kali ini mengangkat tema Advancing the Atmosphere of Innovation and Education (ATOMIC). Acara COMPFEST 2012 sendiri…
- UI Menjadi Nominator di Indonesia Information and… Temen-temen semua, pasti semuanya belum pada tahu kan (sok tahu mode=ON), kalo UI itu termasuk jadi nominator sebuah acara award (penghargaan) atas kemajuan teknologi dan informasi yang diselenggarakan pemerintah? Saya…