Sebagai wujud kontribusi mahasiswa pada Indonesia, Departemen Pendidikan dan Keilmuan BEM UI 2010 meluncurkan program pembuatan Jurnal Ilmiah Mahasiswa dengan tajuk “UI untuk Bangsa”. Kegiatan ini akan diiringi dengan acara bedah jurnal, pelatihan penulisan, Seminar Keilmuan, dan book fair. Oleh karena itu, kami membutuhkan kontribusi para mahasiswa Universitas Indonesia dalam proses mensukseskan rangkaian kegiatan ini. Adapun bidang-bidang yang kami buka adalah sbb:
1. Bidang kestari.
– Buat kalian yang mau dapat pengalaman di urusan surat-menyurat dan administrasi.
2. Bidang Publikasi & Dokumentasi.
– Buat kalian yang jago design visual dan multimedia.
3. Bidang Humas.
– Buat kalian yang merasa gaul dan sociable.
4. Bidang Dana Usaha.
– Buat kalian yang kreatif dan pandai membaca peluang.
5. Bidang Sponsorship.
– Buat kalian yang mau menambah link dan jaringan luas.
6. Bidang konsumsi & Bazar.
– Buat kalian yang mau dapat pengalaman dengan manajemen logistik dan book fair.
7. Bidang Acara.
– Buat kalian yang selalu terlimpah dengan ide-ide segar + original.
8. Bidang Perlengkapan & Transportasi.
– Buat kalian yang suka detail dan teliti.
9. Bidang Percetakan & Sirkulasi.
– Buat kalian yang mau dapat pengalaman di masalah cetak buku dan distribusinya.
Prasyarat:
1. Masih aktif sebagai mahasiswa Universitas Indonesia Program s1 atau vokasi pada semester ganjil 2010 – 2011.
2. Terbuka untuk seluruh fakultas di Depok dan Salemba.
Pendaftaran.
Bagi kalian yang berminat dan mau belajar, silakan sertakan CV dengan informasi minimal sbb:
1. Data Pribadi
– Nama Lengkap.
– Tempat tanggal lahir.
– Jurusan/angkatan.
– Nomor pokok mahasiswa.
– No HP dan alamat email.
– Hobi.
2. Riwayat organisasi.
3. Riwayat kepanitiaan.
4. Motivasi bergabung dalam kepanitiaan.
CV dapat dikirim ke alamat email “uiuntukbangsa2010@gmail.com” sebelum tanggal 1 Mei 2010. Dengan subjek diisi “oprec panitia – bidang peminatan pertama – Bidang peminatan kedua”.
Contoh: “oprec panitia – sponsorship – Konsumsi & Bazar”.
Mari teman-teman mahasiswa UI, berkontribusi untuk Indonesia melalui partisipasi dalam kepanitiaan UI untuk Bangsa 2010.
“Membangun Indonesia Berkualitas melalui Pena Intelektual Muda”
Contact person:
1. Dimas (PO) 081519950517.
2. Sulfi (Humas) 085289471174
info: www.oprec-uub.co.cc
Rekomendasi:
- Hal yang Nggak Boleh Kamu Lakuin Ketika Daftar di… Di kampus kita saat ini lagi marak dan rame-ramenya nih open recruitment berbagai macam organisasi. Teruntuk kamu yang ngebet masuk organisasi di kampus, baik BEM, DPM dan lainnya, jangan pernah…
- Surat Terbuka Untuk Rektor UI: Prof. Gumilar Rusliwa… sumber : http://www.facebook.com/note.php?note_id=400224257230&id=1552501398 Bapak Rektor UI Yang Terhormat, Sebenarnya, berat hati ini untuk menulis surat ini, karena saya tahu, saya bukanlah siapa-siapa. Saya hanyalah mahasiswa tingkat akhir yang sedang sibuk…
- Tinjauan Terhadap Formulasi RUU BHP Di DPR RI Pada Akhir… Rumbagyo Nangalit; Ilmu Politik; 090302035y Latar Belakang UU No. 20 tahun 2003 tentang sistem pendidikan nasional pada pasal 53 ayat (1) sampai (3) menyebutkan bahwa penyelenggaraan dan atau satuan pendidikan…
- Liputan UI Festival 2010 1. Opening Ceremony Opening ceremony diadakan pada tanggal 4 November 2010 dari pukul 14.30 – 17.30 WIB. Kegiatan yang dilaksanakan pada Opening ceremony ini adalah parade, acara pertunjukkan seni, dan…
- Liputan Rookie FISIP Championship 2010 FISIP UI. Hari 1-8 Hari 1 Selamat Malam Semuaaaa!!! Hari ini telah berlangsung Opening Ceremony RFC 2010 yang berjalan lancar dan suksesss.. Terima kasih kepada para MaBa FISIP UI Nusantara 2010 yang telah mengikuti…
- Manifesto teruntuk: kaum intelegensia bebas "...dan mereka menjadi saksi kita berkumpul di sini, memeriksa keadaan. Orang berkata, 'Kami punya maksud baik.' Dan kita bertanya, 'Maksud baik Saudara untuk siapa? Saudara berdiri…
- Seminar Computer Festival (CompFest) 2012 Computer Festival 2012 Selenggarakan Seminar IT Skala Nasional Computer Festival (CompFest) 2012 adalah salah satu acara besar berskala nasional yang diselenggarakan oleh mahasiswa Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia (FASILKOM UI)…
- Informasi Beasiswa S1 Dalam dan Luar Negeri Terbaru 2019 Menempuh pendidikan ke tingkat yang lebih tinggi menjadi mimpi sebagian besar orang. Dengan akses ke pendidikan yang lebih baik, kesempatan untuk berkarir juga menjadi lebih besar, pengetahuan semakin terbuka,…
- Review PS5, Masa Depan Game Konsol Saat Ini anakui.com - PS5 adalah lompatan generasi yang sangat besar dari PS4. PS5 juga merupakan lompatan generasi sejati, menawarkan waktu pemuatan yang sangat cepat dan pengontrol baru yang revolusioner yang dapat…
- Press Release PetroGas Days UI 2012 Indonesia merupakan salah satu negara yang kaya akan minyak bumi dan gas alam. Cadangan minyak bumi Indonesia sebesar 4,2 billion barrel yang bisa digunakan selama 12 tahun, sedangkan cadangan gas…
- Bedah Kampus UI 21 - 22 November 2009 - Get Your Treasure Universitas Indonesia (UI) merupakan salah satu Perguruan Tinggi Negeri terbaik saat ini dan menjadi pilihan utama bagi para lulusan siswa/i SMA untuk melanjutkan pendidikan yang lebih tinggi. Universitas Indonesia menyediakan…
- 5 Situs Ini Dapat Lancarkan Tugas Kuliahmu! Hidup sebagai mahasiswa di tahun 2016 ini sangatlah mudah, terutama dalam hal mencari referensi, buku, dan informasi lainnya seperti situs-situs berikut ini.
- Pedoman Kebijakan Penggunaan Fasilitas Perpustakaan UI Sumber: http://www.lib.ui.ac.id/content/pedoman-kebijakan-penggunaan-fasilitas-perpustakaan-universitas-indonesia Gedung Perpustakaan UI atau yang dikenal dengan Crystal of Knowledge terdiri dari 8 lantai dan beberapa bangunan yang berfungsi sebagai tempat penyelenggaraan berbagai kegiatan. Fasilitas di gedung ini dibagi…
- Perspektif Mahasiswa UI Yang Menikah Saat Masih Berkuliah… Kurang lebih satu bulan yang lalu, ada sepasang suami-istri yang 'katanya' selebgram mengunggah sebuah konten di youtube bertemakan perjalanan cinta mereka. Dilengkapi dengan judul yang menarik perhatian viewers, pasangan ini…
- Info Scholarships and Conferences from eastchance.com… Scholarships - European Union Franklin Research Grants London / Edinburgh, UK Scholarship / Financial aid: funding is offered up to a maximum of $6,000 Date: 1-2 months / 2-4…
- 30+ Contoh CV (Daftar Riwayat Hidup) Terbaru 2020 Siap… Apakah saat ini Anda sudah membuat CV yang bagi Anda bagus, lalu sudah melamar pekerjaan di perusahaan baik startup maupun multinasional, namun belum kunjung dipanggil untuk interview? Di artikel ini…
- Open Recruitment Dewan Redaksi Jurnal UI untuk Bangsa Volume… UI untuk Bangsa 2010 adalah salah satu program kerja Departemen Pendidikan dan Keilmuan yang tujuan utamanya untuk menumbuhkembangkan nuansa keilmuan di kalangan mahasiswa Universitas Indonesia pada khususnya. Dalam program kerja…
- Menjadi Mahasiswa Ber-Tri Dharma, Sudahkan Kita? Selayang Pandang Hujan rintik mulai turun, di jalan selasar sebuah fakultas ekonomi dan bisnis universitas ternama di Indonesia, terlihat seorang berbaju puti abu-abu terlihat sibuk dengan kumpulan kertas-kertas di tangannya.…
- FISIP Menggugat Bedah Kampus UI 2009 Tulisan ini adalah kronologis gugatan yang diajukan oleh FISIP terhadap BK UI 2009. Bukan untuk menjatuhkan panitia, tapi untuk perbaikan BK di tahun-tahun yang akan datang, dan untuk menjadi bukti…
- Beberapa Alasan Kenapa Kamu Gak Boleh Gampang Percaya… Baru-baru ini di UI marak berita mengenai broadcast yang mengatasnamakan pimpinan UI tentang penipuan. Gimana sih ceritanya dan kenapa kamu seharusnya gak percaya sama broadcast itu?
- Seperti Apa Mahasiswa UI Hari Ini di Mata Masyarakat? Ada banyak omongan-omongan yang gak enakin tentang mahasiswa. Emang kayak apa sih "mahasiswa hari ini" di mata masyarakat? Yuk, simak!
- Informasi Lengkap Beasiswa Australia Awards 2020 Melanjutkan pendidikan ke jenjang lebih tinggi adalah impian banyak orang. Apalagi, jika bisa kuliah dengan beasiswa Australia. Ya, sudah sejak lama Negeri Kanguru menjadi tujuan populer di kalangan mahasiswa Indonesia.…
- The 1st Business Law Competition 2010 Perekonomian Indonesia kini sedang berkembang dengan sangat pesat dengan diibuktikan masuknya Indonesia ke dalam kelompok negara G-20. Kelompok ini adalah kelompok yang berisikan dua puluh negara dengan kekuatan perekonomian terbesar…
- The Real Leadership Exercise: Gerakan Indonesia Mengajar [1] Sumber: milis ILDP, share dari Tri Mukhlison Anugerah Senin, 14 Juni 2010, sembilan orang anak muda perwakilan Ikatan Alumni-PPSDMS datang ke kantor Indonesia Mengajar. Malam itu adalah program perdana Silaturrahim…
- Bedah Kampus Universitas Indonesia 13 “Break Your Limit!” Sudah pernah dengar apa itu Bedah Kampus Universitas Indonesia? Bagi sebagian besar siswa/i SMA dan sederajat, khususnya yang sudah menginjak tahun ketiga atau tahun terakhir pasti tidak asing lagi dengan…
- OPREC Staf UI Untuk Bangsa 2011 ”We want you to be an awesome staff of UI Untuk Bangsa 2011″ Salam teman – teman UI. Tak terasa tahun sudah berganti menjadi 2011, begitu juga dengan kepanitian UI…
- Kronologis Kebijakan Tarif Pemasangan Baliho Oleh: BEM UI 2012 Kebijakan pengenaan tarif terhadap pemasangan publikasi di UI menuai kontroversi karena dinilai memberatkan mahasiswa UI. Kebijakan ini sebenarnya telah dimulai sejak tanggal 1 April 2012 di…
- Tanggapan Kritis Terhadap Tulisan Baliho dari Oknum-Oknum… Oleh: Muhammad Ibrahim Hamdani Anggota Independen Dewan Perwakilan Mahasiswa (DPM) Universitas Indonesia (UI) Perwakilan FISIP UI. Bismillahirrahmanirrahim Assalammu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Salam Sejahtera bagi Kita Semua Salah satu tugas, wewenang, dan…
- Pelatihan GIS: Kerjasama PPGT Dept Geografi UI, Kementerian… LATAR BELAKANG PPGT dibentuk pada tanggal 11 April 1995 yang dibentuk melalui SK Dekan FMIPA UI No.052/PT02.H4.FMIPA/C/1989 tanggal 22 Maret 1989 dan Rapat Senat FMIPA UI tanggal 10 April 1995…
- Dialektika/Diateknika? “Karena diam dalam pergerakan adalah pengkhianatan!” (Agus Taufiq) “Pembinaan ibarat air yang senantiasa mengalir, jernih, dan tidak tersumbat apapun. Air yang tersumbat akan kotor dan tercemar.” (M. Ivan RIansa) …
ayo. daftar jadi panitia UI untuk Bangsa 2010 ya. Jadilah saksi untuk pembuatan jurnal ilmiah mahasiswa pertama yang difasilitasi oleh BEM UI. berikan tangan kalian untuk membangun bangsa ke arah yang lebih baik.. Semangat!! 🙂