Tema: Kontribusi Pemuda untuk Kemandirian Bangsa
Waktu: Jumat, 7 Oktober 2011 pukul 12.00 -17.00
Tempat: Selasar Auditorium FE
Kategori:
Sains dan Teknologi
Kesehatan
Sosial dan Humaniora (dapat berupa proyek sosial, disertakan dokumentasi yang mendukung)
Pendaftaran (7 Juli s.d. 12 September 2011) :
1.Formulir pendaftaran dapat diunduh di http://oim-ui.co.cc/
2.Batas akhir peserta mengembalikan formulir kepada Panitia OIM UI 2011 ke [email protected] paling lambat tanggal 12 September 2011.
3.Peserta menyertakan identitas diri yang berlaku (scan KTM dan status akademis yang ada di SIAK-NG)
4. Petunjuk pelaksanaan serta info lainnya dapat dilihat di http://oim-ui.co.cc/ atau hubungi Ami (08979434816)
Pengumpulan proposal (s.d. 12 September 2011) :
1.Peserta menyerahkan proposal berisi abstraksi dari produk inovatif yang akan dipamerkan, dengan format:
a.Bagian awal
i.Halaman judul (judul proyek, nama kelompok, nama anggota dan NPM)
ii.Kata pengantar dari penulis
iii.Daftar isi
iv.Ringkasan proposal (bukan abstrak) maksimum satu halaman yang mencerminkan isi keseluruhan proposal
b.Bagian isi:
i.Perumusan isu/masalah dan latar belakang proyek
ii.Penjelasan tema/konsep/ide besar
iii.Pengembangan dan penjabaran solusi
iv.Penjelasan keunggulan produk
c.Bagian akhir:
i.Daftar pustaka
ii.Daftar riwayat hidup peserta
iii.Lampiran jika diperlukan
2.Naskah diketik 1,5 spasi dengan menggunakan jenis dan ukuran huruf Times New Roman 12pt, ukuran kertas A4 dan margin atas 4 cm, kiri 4 cm, kanan 3 cm, bawah 3 cm.
Seleksi Awal:
1.Proposal peserta akan diseleksi oleh panitia dan pihak yang ditunjuk panitia (Mapres-mapres Fakultas 2011)
Penyerahan proposal pada juri:
1.Proposal peserta akan diserahkan kepada para juri
Pengumuman hasil seleksi proposal yang lolos pameran:
1.Peserta akan diberitahu mengenai hasil seleksi secara langsung, keputusan panitia tidak dapat diganggu gugat
Persiapan pameran (s/d Kamis 6 Oktober 2011):
1.Peserta memiliki waktu enam minggu untuk mempersiapkan bahan pameran, baik produk inovatif yang akan ditampilkan, ataupun media pameran
2.Panitia tidak memberi modal untuk persiapan pameran
Pameran (Jumat, 7 Oktober 2011):
1.Peserta memamerkan produk-nya beserta media lain di lokasi yang telah disediakan panitia.
a.Produk ataupun rekaman produk adalah hal yang telah dibuat/dilaksanakan sebelumnya, baik sebelum pengumpulan proposal ataupun pada saat persiapan pameran
b.Produk haruslah murni hasil karya mahasiswa
2.Akan diadakan presentasi produk dan penjurian, keputusan panitia tidak dapat diganggu gugat
a.Kriteria dan persentase penilaian
i.Kesesuaian dengan tema OIM dan isu yang diangkat peserta
ii.Inovasi/kreativitas
iii.Konsistensi pengembangan ide
iv.Kelayakan produk pameran
v.Komunikasi pameran
b.Teknis penjurian:
i.Juri akan berkeliling stan-stan pameran
ii.Setiap kelompok diberikan waktu 10 menit untuk presentasi dan 5 menit untuk tanya jawab
Rekomendasi:
- Dimudahkan oleh SIAK-NG...Masihkah? Hampir semua mahasiswa UI berpikiran hal yang sama mengenai SIAK NG yang mengalami keterlambatan. Di malam yang sama, hampir semua... (Liza, 2010) Di zaman teknologi sekarang ini, semua hal dapat…
- Social Media Carnival "Let's Inspire and Innovate Through… Jejaring sosial atau social media telah menjadi alat pendorong revolusi gerakan pemuda di Indonesia. YEP!, sebagai organisasi yang sadar akan kekuatan jejaring sosial pemuda, terus mengedepankan fitur social media secara…
- The 8th Management Exposed THE 8TH MANAGEMENT E[X]POSED (M[x]-FEUI) Business Plan Competition adalah bagian dari rangkaian acara dari M[x]-FEUI yang diselenggarakan oleh MSS FEUI dan merupakan kompetisi Business Plan yang terbesar di FEUI.Untuk ,…
- Saat Gempa Terjadi, Sedang Dimana Teman-teman? Jakarta diguncang gempa lagi Jum'at, 16 Oktober 2009 pada sore hari. Gempa 6,4 SR yang berpusat di laut 42 km barat daya Ujung Kulon cukup membuat kepanikan di kalangan sivitas…
- Rindu Sang Ibu Pertiwi Kepada Kita, Generasi Pemuda… Ketika ada yang bertanya kepada kita tentang seberapa cinta kita kepada negara kita Indonesia, jawaban apa yang bisa kita berikan? Apakah kita akan menjawab bahwa kita begitu mencintai negeri yang…
- Tantangan Pemuda untuk Mengelola Konflik dalam Sistem… Ketika bangsa Indonesia saat ini dihadapkan pada persoalan terkait konflik-konflik antarkelompok, hal ini menimbulkan keresahan bagi sebagian besar masyarakat Indonesia. Secara eksplisit, konflik-konflik tersebut menunjukkan adanya kegagalan masyarakat maupun pemerintah…
- PETROGAS DAYS 2012 "Optimizing Oil and Gas Sector to… Indonesia memiliki sumber daya alam yang sangat berpotensi, salah satunya sumber daya alam fosil berupa minyak bumi dan gas. Kebutuhan akan energi fosil masih mendominasi pemakaian energi saat ini. Minyak…
- Sudah Dibuka! Pendaftaran Leadership Training "Forum… Teman-teman, yuk ikutan acara ini.. Buat yang berhasil lolos dan ikut acaranya, insya Allah nggak nyesel, banyak manfaat yang didapat.. Saya ikutan FIM tahun lalu, FIM 9, dan alhamdulillah, seneng…
- Pengunjung Pameran Menari bersama Robot UI di PIMNAS XXIII Pekan Ilmiah Mahasiswa Nasional (PIMNAS XXIII) tahun ini diselenggarakan di Universitas Mahasaraswati, Denpasar, Bali pada 14-24 Juli 2010. Acara tahunan yang diselenggarakan oleh DIKTI ini adalah kompetisi ilmiah bagi mahasiswa…
- Pesta Keilmiahan Terbesar Mahasiswa di Universitas Indonesia… Pesta keilmiahan terbesar mahasiswa di UI telah resmi dibuka pada awal Oktober. Nah, ternyata ada yang berbeda dari OIM UI tahun ini. Apa aja tuh?
- Lomba Essai Kritis Mahasiswa (Rangkaian Acara Bulan Kajian… Lomba Essai Kritis Mahasiswa merupakan bagian dari rangkaian acara BKIM yang diselenggarakan oleh Lembaga Kajian Keilmuan (LK2) Fakultas Hukum Universitas Indonesia (FHUI). Lomba menulis essai ini diadakan dalam tingkat mahasiswa…
- UI Festival, Rangkaian Acara Kompetisi Seni Antar Fakultas… UI Festival 2010 UI Festival adalah rangkaian acara kompetisi seni antar fakultas di UI. Kami membagi acara ini kedalam beberapa rangkaian acara. Rangkaian acara tersebut adalah acara Seminar Seni Budaya,…
- Kompetisi Film & Fotografi krimOgraphy 2010. Anak Indonesia:… krimOgraphy 2010 merupakan sebuah kompetisi film & fotografi yang diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Kriminologi (HIMAKRIM) Universitas Indonesia. KrimOgraphy 2010 mengangkat tema tentang Anak Indonesia: Buka Mata, Tangkap Realita. Kirim karya…
- Festival Antropologi: Kemilau Budaya Sumatera Festival antropologi merupakan salah satu program kegiatan Himpunan Mahasiswa Antropologi Universitas Indonesia (Hé-Man UI). Festival ini pertama kali diselenggarakan pada tahun 2010 dengan mengusung tema : “Merajut Multikultur Indonesia”. Tahun…
- Lucunya Dosen-dosenku! (Rangkuman #SatniteShare 16 April) Hayo siapa yang ketinggalan #SatNiteShare tanggal 16 April kemarin? Butuh Hiburan? Pengen yang lucu2? Yuk simak pengalaman2 lucu teman2 kita dengan dosennya pas kuliah atau kelakuan dosen yang lucu2. Eits…
- Rundown Acara OIM UI 2010 4 – 8 Oktober 2010 Hari/Tanggal Waktu Acara Tempat Senin, 4 Oktober 2010 10.00-11.00 WIB Registrasi dan briefing kontingen MUI 11.00-12.00 WIB Parade MUI-St. UI-Halte FISIP-PSJ 12.30-13.30 WIB Opening ceremony Pusat Studi Jepang (PSJ) 13.30-14.30…
- Lomba Karya Tulis Mahasiswa Mechanical Fair UI 2012… LATAR BELAKANG Laut selain menyimpan potensi hayati, juga menyimpan potensi nir-hayati (fisik) yang sangat besar. Kekayaan nir hayati ini diantaranya energi yang bisa dihasilkan baik dari arus air laut, pasang…
- Panduan Menyusun Proposal Tesis Mudah anakui.com - Menyusun Proposal Tesis , Setelah kalian memahami pendahuluan untuk mengetahui cara menulis proposal tesis, kini Anda akan memiliki pengetahuan dan informasi tentang cara menulis proposal tesis yang baik…
- Tips Kuliah dari Kamu! (#Satniteshare 17 September 2011) Nah mumpung masih minggu2 awal masuk kuliah di semester baru, ga ada salahnya temen2 baca #tipsKuliah yang di share oleh temen2 kita di #satniteshare tanggal 17 September kemarin. Mostly #tipsKuliah…
- Seminar, Pameran dan Kompetisi Fotografi: The Death of… Waktu : Kamis, 15 September 2011 (12.00 – 18.00 WIB) Tempat : Auditorium Gedung IX, Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya – Universitas Indonesia, Depok Peserta :Mahasiswa, Masyarakat, Jurnalis Pembicara : Dr.…
- Hati-hati, Banyak Kriminal di UI! (Rangkuman #SatNiteShare… Hampir setiap malam minggu, anakUI.com lewat twitternya (@anakuidotcom) main bareng anak-anakUI lewat #SatNiteShare alias Saturday Night Share. Gambaran formatnya #SatNiteShare tuh kaya gini. Tiap malem minggu, @anakuidotcom ngelempar topik apa…
- Cerita Unik Kamu tentang OKK UI (Rangkuman #Satniteshare… Ini dia rekapan #satniteshare anakdari @anakuidotcom sabtu 16 Juli 2011 kemarin. #satniteshare kali ini spesial banget karena merupakan kerja sama dengan @OKKUI2011 dimana teman2 bisa sharing2 pengalaman2 unik teman2 dulu…
- Festival Bulan Bahasa Indonesia (FALASIDO) 2009 MARI KITA SELAMATKAN INDONESIA DENGAN BAHASA Indonesia berbahasa Indonesia berbudaya Ikatan Kekeluargaan Sastra Indonesia (IKSI) Universitas Indonesia mempersembahkan Festival Bulan Bahasa Indonesia (FALASIDO) 2009 dengan tema “Menyelamatkan Indonesia dengan Bahasa”.…
- 6 Layanan VPN Gratis Terbaik 2022, Aman & Terpercaya! anakui.com - Apakah menggunakan VPN gratis sepadan dengan risikonya? VPN gratis terbaik adalah tawaran yang sangat menggiurkan, yang memberi anonimitas online lengkap tanpa mengeluarkan uang sepeser pun. Namun, seperti yang…
- Olimpiade Ilmiah Mahasiswa (OIM) FIB UI 2010 Departemen Keilmuan dan Kajian Budaya BEM FIB UI 2010 mempersembahkan: Olimpiade Ilmiah Mahasiswa (OIM) FIB UI 2010. Sebuah acara keilmuan dalam kemasan berbudaya terbesar di Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas…
- Liputan UI Festival 2010 1. Opening Ceremony Opening ceremony diadakan pada tanggal 4 November 2010 dari pukul 14.30 – 17.30 WIB. Kegiatan yang dilaksanakan pada Opening ceremony ini adalah parade, acara pertunjukkan seni, dan…
- Mudah ! Cara Mengatasi Status WA Tidak Muncul anakui.com - Status WA Tidak Muncul , Apakah kalian lelah tidak melihat status WA kalian dari teman serta keluarga? Jangan khawatir, tidak hanya kalian yang mengalami . Banyak orang menghadapi…
- Islamic Movie Days 2011: Capturing The Beatiful Way Of Islam About IMD Sepanjang perjalanan negeri ini, industri perfilman nasional telah ditempa oleh berbagai dinamika. Mulai dari pasang-surut film nasional yang dirilis, tren film horor-seks-komedi yang selalu berulang hingga gairah industri…
- Yuk Cari Tahu Makna Istimewa dan Jenis Bunga Kelahiran Anda anakui.com - Apakah Anda seorang peony, bakung atau bunga aster? Anda mungkin tahu batu kelahiran Anda, tetapi tahukah Anda bahwa setiap bulan juga memiliki bunga kelahiran yang unik? Faktanya, beberapa bulan…
- Competition Days Research Week 2008 Fakultas Ilmu Komputer (Fasilkom) Universitas Indonesia akan menggelar pameran hasil riset dan kompetisi nasional web design dan problem solving pada September mendatang. Kegiatan dengan titel "Competition Days Research Week (CDRW)…