Update Baru di anakUI.com: Yuk Edit Profil Kita! Teman2, ada yang baru di anakUI.com! Dari luar sih nggak kelihatan, cuma kelihatan kalau teman2 udah login dan masuk halaman edit profil, atau pas baru daftar. Kalo dulu pas daftar,…
Voila! This Is It, anakUI.com on 2016! Apaan sih anakUI.com? Tadinya kirain isinya cuma sekitaran promosi acara-acara yang diselenggarakan UI aja. Taunya saya salah! Selama 2 tahun ikutin perkembangannya, makin banyak kemajuan yang bikin anak UI mesti…
Tujuh Lokasi Tersyuting-able di Kampus UI Berangkat dari sabda yang pernah mahsyur, “Libur telah tiba, libur telah tiba. Hatiku gembira” (Tasya, 2000), tak terasa, kita telah memasuki masa liburan. Artinya, bikun jadi tambah jarang, tempat…
Yuk, Simak Apa Kata Dosen Tentang Mahasiswa-mahasiswanya? Selama ini, banyak pembahasan anakUI.com yang datang dari sisi mahasiswa, entah senior entah maba, entah alumni, atau entah baru berencana jadi alumni. Namun, kini BMKG mau mencoba melakukan sesuatu yang…
Semua Hal tentang Olimpiade UI 2010! Apa sih OLIMPIADE UI itu ? Olimpiade UI adalah suatu acara olahraga terbesar di Universitas Indonesia, dan merupakan acara akhir tahun terbesar yang paling banyak mendapat apresiasi dari masyarakat UI. Acara…
Tujuh Tipe Coretan di Jembatan Teksas Jembatan Teknik-Sastra alias Teksas adalah salah satu landmark di kampus kita syang paling sering dilalui civitas setiap harinya. Sayangnya, meski punya peran yang sangat penting bagi para pejalan kaki, Jembatan…
Permohonan Maaf atas Hilangnya Data anakUI.com Selama Bulan… Teman-teman semua, pada hari Jum'at minggu lalu, anakUI.com mengumumkan (di Facebook dan Twitter) bahwa kami sedang melakukan otak-atik teknis server untuk memindahkan data antar server. Hal ini perlu dilakukan supaya…
Punya Temen yang Ambius? BMKG Mencoba Cari Tahu Alasan… BMKG dengan isengnya berusaha untuk mewawancarai beberapa mahasiswa yang disepakati bersama sebagai sesosok mahasiswa ambis untuk mengetahui apa alasan mereka ambis.
Beberapa Tips Sebelum Menghadapi Wawancara Kerja Tes wawancara biasanya terdiri dari dua tahap, yaitu wawancara tim HRD dan tim User. Oleh karena itu, sebaiknya kita melakukan persiapan dengan matang agar bisa memberikan jawaban dan performa terbaik.…
Hal-hal yang Gue Harap Gue Ketahui Sebelum Memasuki Tahun… Semester akhir perkuliahan. Harus belajar di rumah, pula. Gak bisa ketemu teman-teman dan dosen seperti layaknya semester-semester yang lalu. Bukan hanya kangen karena gak bisa ketemu secara langsung dengan mereka…
10 Hal Penting yang Harus Kamu Perhatikan Sebelum Wisuda Waktu pertama kali masuk UI, kamu nyanyi sambil ngeliatin envy senior-seniornya bertoga. Sekarang giliran kamu nih yang akan dinyanyiin! Apa sih yang harus dipersiapkan?
Reportase Gathering anakUI.com dan Pengumuman Pemenang Lomba… Hari Jum'at, 11 September 2009 yang lalu, bertempat di restoran ZoE Margonda Raya, alhamdulillah udah diadain Gathering-Buka Puasa anakUI.com sekalian pengumuman pemenang Lomba Blog/Notes Facebook anakUI.com.. Peserta yang dateng nyampe…
Pengumuman Pemenang Kaos anakUI.com 1-7 Juni 2009 Ini dia daftar tulisan di anakUI.com pada periode 1-7 Juni 2009, direkap per Senin 8 Juni 2009, jam 11.00: Sepeda Kuning “SeKun”, Sarana Terbaik Wisata UI ditulis oleh Refaldo Fanther…
Danau UI Bukan Cuma Soal Mitos, tapi Danau UI Juga Penting… Wah... kalau kita sudah bahas tentang danau-danau yang ada di kampus makara, pasti nggak jauh dari ungkapan ke-ngeri-annya. But, anyway, tahu nggak sih kalian tentang pentingnya danau UI buat masyarakat?
30+ Contoh CV (Daftar Riwayat Hidup) Terbaru 2020 Siap… Apakah saat ini Anda sudah membuat CV yang bagi Anda bagus, lalu sudah melamar pekerjaan di perusahaan baik startup maupun multinasional, namun belum kunjung dipanggil untuk interview? Di artikel ini…
Lomba Blog/Notes Facebook anakUI.com Teman-teman semua, anakUI.com kita ini kan sudah ada di hadapan teman-teman sejak Agustus 2007. Semakin ke sini, isi anakUI.com semakin banyak dan variatif. Diskusi-diskusinya, baik di komentar tulisan maupun di…
10 Pelajaran Hidup Yang Bisa Kalian Dapatkan Dari Bangku… Pelajaran hidup selama kuliah akan membuat manusia menjadi lebih dewasa dan lebih baik lagi pastinya. Namanya juga pelajaran hidup ya pastinya mengajarkan untuk bisa tetap lebih hidup. Senang, tertawa, suka,…
KALE11DOSKOP: 11 Hal yang Cuma Dirasakan Anak UI Angkatan… Sebagai salah satu bagian angkatan paling tua di program S1 saat ini, gue tergerak untuk merangkum apa saja yang udah dirasakan sama angkatan 2011 selama ngampus di belantara hutan selama…
Yang Baru di anakUI.com Teman-teman semua, masih ingat dengan survey anakUI.com bulan lalu? Di survey yang diisi oleh hampir 50 orang responden, anakUI.com meminta banyak masukan dari teman-teman semua pengunjung anakUI.com. Selain itu, anakUI.com…
Kekonyolan Mahasiswa Pada Minggu Pertama Kuliah Kisah jadi mahasiswa emang berwarna banget, deh! Bahkan ada yang sampai konyol saat kamu baru masuk kuliah beberapa hari. Hah? Konyol yang kayak gimana, tuh?
Hasil Wawancara Menarik "BMKG" dengan Maba UI Sejak maba berdatangan ke UI, sudah ada beberapa tulisan yang membahas maba. Namun, tulisan itu kebanyakan membahas maba dari mata senior, entah itu bentuknya nasihat atau malah mereka dijadikan obyek…
Tips "Isi Dompet" Pas Libur Semesteran Nah, buat kamu yang kepengin kerja pas liburan semester, mungkin beberapa tips yang diambil langsung dari mahasiswa yang udah kerja ini bisa membantu kamu!
Pengumuman Pemenang Lomba Posting #FantastiKpopJKT… Yak, setelah kami membaca dan nilai semua postingan yang masuk di lomba posting #FantastiKpopJKT, saatnya mengumumkan pemenangnya! Selamat untuk enam orang ini yang masing-masing mendapatkan 1 tiket nonton Plasa.com Jakarta FantastiKpop Festival…
Pengumuman Pemenang Kaos anakUI.com 8-14 Juni 2009 sebelumnya mohon maaf teman-teman untuk keterlambatan pengumumannya.. maklum tadi baru saja sidang skripsi :D Ini dia daftar tulisan di anakUI.com pada periode 8-14 Juni 2009, direkap per Selasa 16 Juni…