7 Hal yang Kamu Nggak Tau dari Fakultas Ilmu Keperawatan… Apa yang pertama kali terlintas di pikiran kalian kalau mendengar Fakultas Ilmu Keperawatan UI alias FIK UI? Apa yang terlintas di pikiranmu terhadap anak-anak keperawatan UI? Mungkin kalian langsung kepikiran,…
Rancang Pendingin Ikan Tanpa Listrik dan Es, UI Sabet Medali… Anak UI, kabar menggembirakan datang dari Fakultas Teknik Universitas Indonesia (FT UI). Perwakilan mahasiswa FT UI kembali menorehkan prestasi di ajang bergengsi internasional dan berhasil meraih medali emas pada ajang…
Akibat Pandemi, 8 Proker BEM UI Tahun Ini Resmi Ditiadakan Surat dengan nomor 434/SK/KETUA/BEMUI/VIII/2020 tersebut menetapkan peniadaan proker yang tidak dimungkinkan untuk diselenggarakan pada periode ini. Dari keseluruhan proker BEM UI, terdapat delapan proker yang ditiadakan. Berikut uraiannya.
5 Spot Foto Instagramable ala Anak UI, Hits dan Kekinian! Universitas Indonesia dilengkapi dengan beragam fasilitas pendukung perkuliahan, mulai dari perpustakaan hingga sarana olahraga. Tiap fasilitas punya seni dan keindahan yang mampu menarik perhatian mahasiswa hingga pengunjung kampus. Tak jarang,…
Akankah UI Memberi Keringanan Pembayaran UKT? Tuntutan BEM se-UI terkait keringanan UKT dikarenakan selama PJJ banyak fasilitas kampus yang tidak terpakai sebagaimana saat kuliah normal yang tentunya berpengaruh pada pengurangan biaya operasional yang dikeluarkan UI. BEM…
Kata Kemendikbud Soal Pembelajaran Tatap Muka Tahun Depan:… Sekolah sudah boleh melakukan pembelajaran tatap muka dengan berbagai syarat dan jika sekolah sudah memiliki seluruh checklist. Apa saja syarat dan checklistnya? simak artikel berikut.
Hal-hal yang Gue Harap Gue Ketahui Sebelum Memasuki Tahun… Semester akhir perkuliahan. Harus belajar di rumah, pula. Gak bisa ketemu teman-teman dan dosen seperti layaknya semester-semester yang lalu. Bukan hanya kangen karena gak bisa ketemu secara langsung dengan mereka…
Vokasi UI Unjuk Gigi di Chatbot Finance Datathon 2020 Keren banget gak sih, sembilan anak Vokasi berhasi mendapat gelar juara di kompetisi Chatbot Finance Datathon 2020! Seperti apa kompetisinya dan apa saja yang mereka buat? Yuk simak artikel ini.
Selain Najwa Shihab, Ini 5 Artis Alumni UI yang Turut… Akhir-akhir ini, Instagram diramaikan dengan tagar #WisudaLDR2020. Tagar yang dipelopori oleh Najwa Shihab tersebut bertujuan untuk mengapresiasi lulusan tahun 2020 yang tidak bisa merayakan kelulusan akibat pandemi Corona. Selain itu,…
8 Jenis Olahraga Yang Asik Dilakukan Pagi Hari di UI Secara UI punya tempat yang ramah untuk para penggiat olahraga. Menjadi keuntungan bagi yang ingin menjalani hidup sehat. Sejuk asri berkat pohon-pohon hijau yang menjulang tinggi. Berada di himpitan hutan.…
Duh Temen Kampusmu Menyadari Kulitmu Kering? Ini Tips… Memiliki kulit yang kering merupakan salah satu masalah yang dialami oleh banyak mahasiswa. Memang agak sulit untuk merawat jenis kulit ini, tapi tenang aja! Di sini ada berbagai tips yang…
Sebenarnya Apa Sih Statuta UI itu? Kenapa Masalahnya Baru… Apa itu Statuta UI? - Belakangan ini Statuta UI ramai diperbincangkan oleh khalayak umum, bukan hanya oleh mahasiswa UI itu sendiri namun juga para politikus, SJW, serta berbagai media berita…
Sekilas Tentang SIAK-NG: Apa dan Bisa Ngapain Aja Ya? Mahasiswa UI tidak akan terlepas dari SIAK NG sampai ia wisuda. Nah, teruntuk kamu mahasiswa baru atau calon mahasiswa UI, wajib banget nih untuk tahu seputar SIAK NG ini. Yuk…
Simak 6 Syarat Kuliah Tatap Muka Tahun Depan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI Nadiem Makarim telah mengeluarkan “lampu hijau” untuk sistem pembelajaran tahun 2021. Sekolah dan perguruan tinggi akan diperbolehkan untuk mengadakan pembelajaran tatap muka. Hal ini menjadi…
Peran Mahasiswa dalam Menghadapi “New Normal” Disamping banyaknya problematika selama #DirumahAja, kini pemerintah punya wacana baru yaitu “New Normal” dalam menghadapi pandemi COVID-19. Apa sih “New Normal” itu? Apa saja yang perlu dipersiapkan? Apa yang bisa…
10 Pelajaran Hidup Yang Bisa Kalian Dapatkan Dari Bangku… Pelajaran hidup selama kuliah akan membuat manusia menjadi lebih dewasa dan lebih baik lagi pastinya. Namanya juga pelajaran hidup ya pastinya mengajarkan untuk bisa tetap lebih hidup. Senang, tertawa, suka,…
Mengenal PA, Kaprodi, Dekan, dan Rektor? Bedanya Apa Sih? Ketika baru memasuki dunia kampus banyak sekali jabatan petinggi kampus yang membuat saya bingung, maka di artikel ini saya menulis mengenai apa itu pembimbing akademik, kaprodi, dekan dan rektor, yuk…
5 Hal Yang Bisa Kamu Lakukan Setelah Dinyatakan Lulus dari… Selamat buat kalian yang baru saja meraih gelarnya di UI. Nah sembari nunggu panggilan interview baik kerja ataupun beasiswa/lanjut studi, yuk simak berbagai hal yang bisa kamu lakukan setelah dinyatakan…
Bosen Sama Yang Itu-Itu Aja? Yuk Cek 5 Aplikasi Online Yang… Nah, buat kalian nih yang masih melakukan aktivitas belajar dan bekerja secara remote, udah pada nyoba pake aplikasi apa aja? Terus, menurut kalian, hambatan apa yang paling sering muncul? Kalau…
Libur Panjang Oktober 2020, Simak 5 Tips Liburan Aman dari… Kesibukan perkuliahan yang menyita waktu tentunya bikin kamu jadi jarang ngobrol bareng keluarga kan? Makanya, dengan adanya momen libur panjang seperti ini, yuk manfaatkan waktu dengan berkumpul dan seru-seruan bareng…
7 Tipe Pengguna Bis Kuning Pernah merhatiin ga sih kalo ternyata pengguna bikun tuh terdiri dari bermacam-macam tipe? Yuk simak aja 7 Tipe Pengguna Bis Kuning di bawah ini dan temukan kamu termasuk tipe yang…
Kamu Mahasiswa yang Mau Ngekos? Jangan Lupa Perhatikan 3 Hal… Jangan malas untuk mencari informasi mengenai hal-hal terkait pemilihan kos-kosan agar kamu bisa mendapatkan tempat tinggal sesuai yang kamu inginkan sehingga memenuhi hakikatmu sebagai anak perantauan sejati.
Mahasiswa UI Harusnya Anti Rokok. Ini Alasannya! Sebagai Mahasiswa UI yang cerdas lagi budiman, kita sebagai agent of change harusnya anti sama rokok. Kenapa? karena Mahasiswa UI seharusnya tahu lebih dalam kalau merokok tuh emang ga sehat.
Yuk Membuat Resolusi Tahun Baru Ala Anak UI Membuat resolusi tahun baru. Anak UI, tahun 2020 akan segera berakhir dalam waktu hitungan hari. Ada yang merasa tahun ini begitu panjang karena harus menghabiskan waktu hampir satu tahun untuk…
Level Kegalauan Mahasiswa Tingkat Akhir Meningkat Karena 5… Beban pikiran semakin besar saat tiba masanya kamu menginjak bangku terakhir masa kuliah. Tuntutan begitu banyak baik dari dosen, teman, sampai dengan keluarga. Nyatanya, hal-hal ini membuat mahasiswa semakin galau…