Suatu hari di masa-masa perkuliahan di Universitas Indonesia,
Tyas: Hai kamu…
Joni: Hai..
Tyas: Kamu katanya anak Arsi ya? Kenalan dong, namaku Tyas.
Joni: Oh, iya. Joni.
Tyas: Kamu udah semester 4, ya? Gimana sih rasanya ngambil kuliah di Arsi?
Joni: …….. anu…
Begitulah kondisi yang seringkali ditemui oleh pejuang-pejuang mimpi yang berkuliah arsitektur di kampus kuning ini. Gak sedikit yang bakal nanya “Gimana sih rasanya ngambil kuliah di Arsi?” dan setelah kamu melewati semester 3, pertanyaan itu seakan-akan akan sulit untuk dijawab.
Jika kamu punya mimpi dan bercita-cita menjadi arsitektur seperti Ridwan Kamil, Kenzo Tange, atau Santiago Calatrava, mungkin kamu akan tetap bersemangat menjawab pertanyaan itu dengan jawaban-jawaban yang kira-kira berbunyi “Seru kok, ini udah impian gue sejak kecil.” Mungkin juga jawaban itu pun hanya akan bisa kamu jawab saat semester awal kamu kuliah di departemen arsitektur.
Kuliah di Arsi, itu ibarat artis, Sob. Di layar tipi keliatan cantik, oke, di belakang layar ternyata kerja rodi pagi sampe pagi lagi. Ini bukan mitos, tapi fakta. Kuliah di Arsi itu asyik kok, paling kita hanya diajarkan prinsip atau mekanisme dasar dari sebuah ilmu. Sisanya ? Tugas, Bro!
Apa aja sih penugasan yang biasanya diberikan pada anak arsitektur?
harus bisa melatih kemampuan tangamu untuk bikin gambar sketsa via alida-hamuda
Kamu akan belajar mengenai garis, bentuk, bayangan, komposisi, proporsi, dan harus bisa melatih kemampuan tangamu untuk bikin gambar sketsa. Ya, meski sejelek-jelek apa pun atau gak bisa gambar sekalipun, kalau sudah jadi anak arsitektur, kamu harus (dipaksa) bisa sketsa. Karena salah satu pekerjaan arsitek adalah merancang.
Semester Berikutnya: Bermain Bentuk
Kamu udah khatam sama istilah nirmana, 2 dimensi, 3 dimensi via alida-hamuda
Kamu akan dikenalkan dengan istilah nirmana, 2 dimensi, 3 dimensi, lalu dilatih untuk bermain warna dan bentuk. Di sini penugasan-penugasan akan mulai meningkat intensitasnya secara perlahan. Tapi tenang, kamu hanya akan diberikan penugasan-penugasan yang berhubungan dengan benda-benda seni. Katanya, sih, untuk meningkatkan kepekaan kamu terhadap “sense of art.”
Kamu mulai mengenal yang namanya konstruksi dan struktur kayak pondasi, kolom, balok, kuda-kuda. Tenang, gak sampai perhitungannya, kok. Kamu pun bisa ketemu sama sejarah arsitektur, pra-modern, modern, dan ada juga metodologi perencanaan dan perancangan. Dengan demikian kamu bakalan jadi tau cara berpikir seorang arsitek itu seperti apa, prosesnya gimana hingga akhirnya bisa jadi suatu karya desain yang bagus.
Eng.. ing enggg… selamat ya di tahun ini kamu harus berkenalan dengan yang namanya hari pengumpulan, deadline, dan begadaaaannngggg! Jadi, jangan heran kalau ada temanmu yang bilang begini, “Gue belom tidur nih seharian -_-” maka kamu bisa jawab, “Ah itu mah biasa! Gue belom tidur seminggu!” *lebay
Kamu mulai dikenalkan dengan dunia arsitektur yang sangat mendekati dengan dunia nyata. Dimana kamu belajar merancang rumah tinggal. Mulai dari merancang pola, pergola, pagar, rumah tinggal satu lantai, dua lantai, bikin asrama sederhana sampai di penghujung tahun, tugasnya merancang rumah tinggal dengan lahan dan klien nyata. Jika kamu beruntung, bisa saja klienmu suka dan ya bisa jadi juga diminta untuk dibangun beneran, dan… bisa saja tanpa bayaran. Bisa saja!
Lalu, menjelang semester akhir kamu mulai menyadari bahwa kamu bisa melewati semua tantangan itu. Kamu mulai menyadari bahwa mendesain itu gak perlu bakat, kalau emang pengen bisa gambar maka kamu pasti bisa, kamu sadar bahwa semua orang itu bisa menjadi kreatif.
Dan saat kamu menengok teman-temanmu yang masih berjuang menuju cita-citanya di dunia arsitektur, kamu mulai menyadari bahwa bukan hanya mereka sendiri yang hatinya merasa ngilu bagai teriris sembilu setiap kali asistensi dan dosen pembimbing mengganti dan mencoret-coret hasil kerja keras mereka.
Bahwa bukan hanya mereka sendiri yang jarinya tersayat cutter saat mengerjakan maket. Bahwa bukan hanya mereka sendiri yang merasa ketiduran menjelang deadline adalah dosa.
Tidak, Sobat, kalian tidak pernah sendiri! Sebagai sesama anak Arsi, kita menderita bersama-sama, kita berjuang bersama-sama. Karena, sesungguhnya, menjadi mahasiswa arsitektur itu adalah perjuangan, Bung!
Daftar Isi
Rekomendasi:
17 Contoh Surat Kuasa Berbagai Keperluan Siap Download Surat kuasa merupakan salah satu jenis surat yang berisi mengenai pemberian wewenang atau kuasa kepada adik/kakak kandung, orang tua, bahkan saudara yang dapat terpercaya. Surat kuasa ini dipergunakan untuk…
Secangkir Kopi Pagi dengan Bapak Jakarta, 17 April 2011 SECANGKIR KOPI PAGI DENGAN BAPAK ( Untuk mu kawan ku, yang sedang begitu rindu pulang ke rumah ) Selalu begini, setiap Senin pagi, karena secangkir kopi.…
Bekpeker Gadungan (Season 2) ---sebenernya, tulisan ini tadinya hanya berupa note saja, tapi demi meramaikan anakui.com, maka saya ikut posting juga disini--- Sabtu, 5 April 2009 BEKPEKER GADUNGAN: KEDIRI, KAMI DATANG (DAY 2) tips…
Tipe-tipe Teman Seperti Inilah yang Bakal Jadi Superhero… Kadang ada beberapa jenis temen yang akan selalu kamu butuhkan dari waktu ke waktu selama kuliah, yang kayak begini, nih. Semoga kamu juga jadi bagian teman Superhero, dari teman kuliah…
Mahasiswa UI Jabodetabek, Pilih PP atau Ngekos? Salah satu yang bikin mahasiswa baru asal Jabodetabek mikir banget untuk mempersiapkan perkuliahan adalah jarak antara rumah dan kampus yang super nanggung. Mau berangkat dari rumah kok capek, mau ngekost…
Dunia Kampus Tapi Masih Rasa SMA? Ternyata perilaku di SMA nggak bakal jauh pas kamu udah kuliah. Dan itulah yang ngebuat masa-masa kuliah gak beda jauh sama sekolah.
Musnah Sudah (cuma nyoba2 nyerpen. cerita ini hanya fiktif, kesamaan cerita, karakter, dan nama, hanyalah inspirasi belaka) Satu babak baru akan segera kuhadapi. Ahh rasanya seperti mimpi. Itu namaku. Benar nama yang…
Horror Misteri Pocong Di Gedung C Asrama UI Setelah kembali dari kegiatan kampus, gue langsung balik ke asrama UI karena rencananya gua langsung mau istirahat. Saat itu sekitar jam 7 malam, gua balik menggunakan bikun dan sampai di…
Perspektif Mahasiswa UI Yang Menikah Saat Masih Berkuliah… Kurang lebih satu bulan yang lalu, ada sepasang suami-istri yang 'katanya' selebgram mengunggah sebuah konten di youtube bertemakan perjalanan cinta mereka. Dilengkapi dengan judul yang menarik perhatian viewers, pasangan ini…
Jangan Kuper di Pergaulan Internasional, Ini Tips Belajar… Bahasa Inggris tentu sudah dikenal di seluruh negara sebagai bahasa internasional, termasuk di Indonesia. Agar tidak ketinggalan, kita sebagai orang Indonesia juga seharusnya bisa berbahasa Inggris. Keterbatasan waktu ataupun keterbatasan…
Tips Menghadapi Senior di Kehidupan Perkuliahan Gak dipungkiri pasti ada beberapa junior yang masih takut-takut kalo ketemu senior. Daripada pusing mikirin seremnya senior, mending kita baca dulu nih, anakui.com punya tips menghadapi senior di kehidupan perkuliahan!
30+ Contoh CV (Daftar Riwayat Hidup) Terbaru 2020 Siap… Apakah saat ini Anda sudah membuat CV yang bagi Anda bagus, lalu sudah melamar pekerjaan di perusahaan baik startup maupun multinasional, namun belum kunjung dipanggil untuk interview? Di artikel ini…
Cara Belajar Efektif Tanpa Harus Duduk di Kelas Kesibukan kamu di luar kelas (misalnya bekerja atau organisasi) kadangkala malah menggangu proses belajar kamu. Tenang! Kamu bisa mencoba cara belajar tanpa harus duduk di kelas. Tulisan ini akan membahas…
Ini Hal-hal yang Mahasiswa Baru Rasakan: Balada Semester… Aloha! Sambil ngisi liburan gue coba-coba nulis artikel yang kayaknya super garing ini, daripada ga ada kerjaan dan bosen dengerin lagu Malu Sama Kucing mulu. Buat para maba yang bernasib…
10 Pelajaran Hidup Yang Bisa Kalian Dapatkan Dari Bangku… Pelajaran hidup selama kuliah akan membuat manusia menjadi lebih dewasa dan lebih baik lagi pastinya. Namanya juga pelajaran hidup ya pastinya mengajarkan untuk bisa tetap lebih hidup. Senang, tertawa, suka,…
Kamu Suka Malas Belajar? Hilangkan Kebiasaan Buruk Tersebut… Sebagai mahasiswa yang harus menempuh pendidikan setidaknya tiga tahun, kadangkala perasaan malas belajar melanda. Sebaiknya, sih, tidak dibiasakan hal buruk itu ya. Tapi kalau memang sedang malas, anakUI.com punya cara…
Seandainya Fakultas-Fakultas Ini Adalah Manusia, Mereka Akan… Pernah gak sih kalian bayangin, seandainya fakultas-fakultas yang ada di UI adalah seorang manusia, kira-kira mereka jadinya gimana ya? Atau mungkin jika mereka jadi pacar kalian, kira-kira romantis gak ya?…
Feargasm, Istilah BMKG untuk Rasa Takut yang Bikin… Coba diamatin deh sekitar kamu, pasti ada tipe cewek dengan seenaknya, menyenangi feargasm. Rasa takut yang bikin kecanduan. Jangan cari di kamus, ini istilah bikin sendiri oleh BMKG. Nah berikut…
Menjadi Asing Untuk mahasiswa muslim yang masih sholat..ini artikel menarik, copast.. Menjadi Asing oleh : Muhammad Iqbal (iqbal_uhuiiyy@yahoo.com) Pantai Krueng Mane, 2028, dalam dimensi Iqbal Nak, ayah sengaja bawa kamu ke sini…
BEKPEKER GADUNGAN (SEASON 4) senin, 6 april 2009 BEKPEKER GADUNGAN: MESJID AGUNG DEMAK kami bangun jam setengah 5 pagi, gw padahal baru tidur satu setengah jam doang.. mana gw doang yang tidur tanpa beralaskan…
OSPEK? Siapa Takut! Siapa bilang OSPEK itu indentik selalu dengan kekesaran, coba baca tips berikut buat kamu yang tahun 2015 ini jadi Mahasiswa Baru!
Hal-Hal di UI yang Gak Akan Berubah Meski UKT Naik Beredar kabar jika Uang Tunggal Kuliah UI akan naik pada tahun ini. Respons mahasiswa berbeda-beda. Ada yang ikutan bergerak, ada yang apatis nunggu keputusan dan iya-iya aja, dan ada pula…
30+ Contoh Surat Lamaran Kerja Terbaru Berbagai Pekerjaan Bagi Anda yang akan melamar pekerjaan, simak cara membuat dan contoh surat lamaran kerja terbaru untuk berbagai pekerjaan berikut ini. Ada contoh surat lamaran kerja simple/sederhana, contoh surat lamaran kerja…
Buat Kamu yang Mendambakan Wanita Cantik, Ternyata Punya… Buat kamu yang masih menjomblo dan mendamba kekasih seorang wanita cantik, ternyata punya pacar cantik juga ada risikonya yang harus dihadapi oleh si cowok dengan kepala dingin dan lapang dada.…
Mahasiswa Naksir Dosen, Salah Gak Sih? Setelah baca artikel dosen cantik, muncul di benak mahasiswa yang namanya the million dollar question: naksir dosen tuh salah gak, sih? Mari sedikit berbincang tentang hal itu dengan kepala dingin,…
Semester Ganjil VS Semester Genap di UI Ayo ngobrol-ngobrol sejenak, di UI itu, ada fenomena yang cukup patut diperbincangkan. Mungkin semua yang udah senior sempet membandingkan, sebenernya seruan atau lebih enak mana, kuliah semester ganjil atau semester…
Hal-hal yang Gue Harap Gue Ketahui Sebelum Memasuki Tahun… Semester akhir perkuliahan. Harus belajar di rumah, pula. Gak bisa ketemu teman-teman dan dosen seperti layaknya semester-semester yang lalu. Bukan hanya kangen karena gak bisa ketemu secara langsung dengan mereka…
Bis Kuning: Sesederhana "Geser ke Tengah dan Terima Kasih",… Belakangan ini, saya menyadari bahwa ada sesuatu yang berbeda di dalam bis kuning kita. Ada dua carik kertas berukuran A4 dan setengah A4 yang menempel di keempat jendela sisi bikun,…