Mulai mendekati tanggal tua nih. Uang buat makan harian menipis, saatnya makan mie instan! Siapa, sih, yang tidak menggemari makanan ini? Dari anak kecil sampai orang dewasa banyak yang suka. Apalagi anak kost, biasanya mereka penggemar nomor satu makanan yang mudah dimasak ini. Harganya yang murah dan rasanya yang enak membuat kita jatuh cinta padanya.
Eh, kan, mie instan itu nggak sehat tau, tapi apakah memang benar seperti itu adanya? Yuk, kita cek fakta salah kaprah dari mie instan ini.
Ada kabar gembira, untuk kamu penggemar mi instan cup, kamu tak perlu takut akan status keamanan dari styrofoam yang digunakan sebagai kemasannya. Karena sudah dipastikan bahwa ia aman. Kemasan ini terbuat dari expandable polystyrene yang khusus digunakan untuk makanan dan telah melewati berbagai penelitian dan dinyatakan memenuhi syarat dari BPOM dan Kementrian Lingkungan Jepang. Mengapa aman? Karena saat diproduksi, ia melalui proses pressing yang ketat. Proses ini membuat molekul styrofoam tidak rontok dan larut bersama mie saat diseduh air panas.
2. Merebus mie instant berikut dengan bumbunya akan menyebabkan ‘racun’
Masak mie bersama bumbu? (Sumber:Photo Credit: isriya via Compfightcc)
Pernah dengar info yang mengatakan bahwa merebus mie instan dengan bumbunya dalam suhu 120 derajat celcius berisiko melepas senyawa karsinogen yang akan memicu sel kanker dalam tubuhmu? Jika ya, berbahagialah karena hal itu tidak benar. Alasan mengapa mereka tidak boleh dimasak bersamaan adalah karena hal itu dapat mengurangi cita rasanya. Jika hal itu terjadi, mi instan akan menjadi hambar dan tidak enak. Itu dia ternyata si ‘racun’.
Ini dia satu mitos salah kaprah lagi tentang mi instan. Percayalah, mi instan tidak mengandung zat lilin (wax) sama sekali. Mie instan tidak saling melekat satu sama lain karenanya adanya kandungan minyak di dalamnya. Sama sekali bukan karena lilin.
Mie instan dan nasi putih merupakan pasangan serasi yang tak dapat dipisahkan. Tahukah kamu, penyatuan duo maut ini harus dihentikan. Mengapa? Karena keduanya mempunyai kadar karbohidrat yang cukup tinggi sehingga tidak cocok dimakan bersama. Karena kebutuhan kalori manusia dalam sehari hanya berkisar 1700 – 2000, itu pun sudah termasuk dengan berbagai asupan gizi dalam 3 kali makan besar serta 3 kali makan ringan. Sedangkan dalam sekali makan mie dan nasi dapat menghasilkan 1100-1200 kalori. Bukan hanya itu, duo ini juga dapat meningkatkan gula darah dan menyebabkan diabetes. Hiii…
Banyak kabar yang mengatakan bahwa agar aman mie instant diharuskan direbus sebanyak 2 kali agar terhindar dari zat kimia. Selain itu, air rebusan pertama pun tidak boleh digunakan karena terdapat banyak zat kimia. Tapi siapa sangka, semua hal yang disebutkan tadi sama sekali tidak benar? Menurut Prof. Dr. F. G. Winarno, di dalam air rebusan mie justru terdapat banyak kandungan zat besi, zinc, vitamin, dan betakaroten tinggi yang dibutuhkan tubuh.
Pada proses pembuatannya, mie instan mengalami proses fortifikasi, yaitu penambahan zat gizi dan vitamin yang diperlukan tubuh. Saat perebusan itulah semua kandungan perpindah ke air rebusan. Yang mana apabila kuah tersebut dibuang gizinya pun akan hilang. Sayang kan jadinya?
—
Nah, sekarang sudah tau kan fakta salah kaprah yang benar mengenai mie instan? Jangan termakan isu lagi ya. Sebenarnya mie instan tidak seburuk itu kok. Tapi tetap dibatasi ya makannya, jangan sering-sering, semua yang berlebihan jelas tidak baik 😉
7 Hal Penting Jika Kamu Masih Bingung Cari Kosan Untuk mengefisienkan waktu dan tenaga, nggak sedikit mahasiswa akhirnya ngekos. Tentunya kamu akan mencari yang aman, nyaman, dan tenteram. Berikut adalah hal yang harus diperhatikan saat mencari tempat kost.
KALE11DOSKOP: 11 Hal yang Cuma Dirasakan Anak UI Angkatan… Sebagai salah satu bagian angkatan paling tua di program S1 saat ini, gue tergerak untuk merangkum apa saja yang udah dirasakan sama angkatan 2011 selama ngampus di belantara hutan selama…
8 Fakta Pusgiwa UI yang Cuma Diketahui Aktivis UKM dan… Banyak mahasiswa yang memanfaatkan penggunaan gedung Pusgiwa UI membuat tidak heran ada banyak fakta-fakta tentang Pusgiwa UI yang hanya diketahui oleh aktivis UKM ataupun anak organisasi UI. Penasaran apa fakta-fakta…
Begini Cara Menyelamatkan IP Kamu dengan Bantuan Satu Eskaes… Meskipun hanya berbobot 1 SKS, mata kuliah paling favorit untuk menjadi juru selamat IP di kala nilai yang lain anjlok tidak lain tidak bukanadalah MPKS/MPKO. Langsung aja yuk dibaca tips…
Patah Hati karena Cinta? Jadikan Semangat untuk Bangkit Yuk! Hello readers, UI-ers, Yot-ers, people, perkenalkan kembali saya Eva Yuli Andari YOT CA dari UI. Ini artikel kedua saya setelah yang pertama (http://billyboen.com/?s=what+is+your+biggest+mistake) dan artikel inipun masih akan membahas seputar…
5 Kesyahduan yang Bakal Kamu Dapetin Kalau Berkuliah di… Alkisah tersebut pula sebuah balada hikayat tiga sejoli mahasiswa tingkat awal, Jona, Joni, dan Jono. Mereka lagi ngomongin sesuatu yang temanya berat banget, apalagi kalau bukan tentang ujian. Maklum, saat…
Siapa Bilang UAS Cuma Bikin Stress Doang? Nih, Hikmah… Udah 15 Mei aja ya, itu tandanya kita udah memasuki UAS Semester Genap 2016/2017 dan sebentar lagi libur! Ets, jangan stress dulu, coba renungi hikmah di balik UAS berikut ini…
30+ Contoh CV (Daftar Riwayat Hidup) Terbaru 2020 Siap… Apakah saat ini Anda sudah membuat CV yang bagi Anda bagus, lalu sudah melamar pekerjaan di perusahaan baik startup maupun multinasional, namun belum kunjung dipanggil untuk interview? Di artikel ini…
10 Pelajaran Hidup Yang Bisa Kalian Dapatkan Dari Bangku… Pelajaran hidup selama kuliah akan membuat manusia menjadi lebih dewasa dan lebih baik lagi pastinya. Namanya juga pelajaran hidup ya pastinya mengajarkan untuk bisa tetap lebih hidup. Senang, tertawa, suka,…
Danau UI Bukan Cuma Soal Mitos, tapi Danau UI Juga Penting… Wah... kalau kita sudah bahas tentang danau-danau yang ada di kampus makara, pasti nggak jauh dari ungkapan ke-ngeri-annya. But, anyway, tahu nggak sih kalian tentang pentingnya danau UI buat masyarakat?
Yuk Simak 6 Daftar VPN Murah Terbaik 2022 anakui.com - VPN termurah sekarang dapat mengejar VPN termahal. Dengan VPN murah terbaik, sobat tidak perlu berhemat pada keamanan, kecepatan, atau fitur. Harga anjlok dan kualitas meningkat secara signifikan berkat…
4 Teknik Jujitsu (Jurus Jitu Super) Mendapatkan Pacar di… Masa muda merupakan masa yang menyenangkan, apa lagi ketika kalian kuliah dan menjadi mahasiswa atau mahasiswi. Menjadi mahasiswa atau mahasiswi adalah suatu hal yang menyenangkan, kita bisa jatuh cinta dengan…
10 Hal Ini Cuma Dirasakan Mahasiswa Yang Menjadi Asisten… Ya bagaimanapun cara yang ditempuh untuk menjadi asisten dosen, kalian wajib punya pengalaman untuk menjadi asisten dosen ini loh. Dijamin tidak akan menyesal. Nah disini penulis merangkum hal-hal yang cuma…
17 Contoh Surat Kuasa Berbagai Keperluan Siap Download Surat kuasa merupakan salah satu jenis surat yang berisi mengenai pemberian wewenang atau kuasa kepada adik/kakak kandung, orang tua, bahkan saudara yang dapat terpercaya. Surat kuasa ini dipergunakan untuk…
Tanggapan Kritis Terhadap Tulisan Baliho dari Oknum-Oknum… Oleh: Muhammad Ibrahim Hamdani Anggota Independen Dewan Perwakilan Mahasiswa (DPM) Universitas Indonesia (UI) Perwakilan FISIP UI. Bismillahirrahmanirrahim Assalammu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Salam Sejahtera bagi Kita Semua Salah satu tugas, wewenang, dan…
Review PS5, Masa Depan Game Konsol Saat Ini anakui.com - PS5 adalah lompatan generasi yang sangat besar dari PS4. PS5 juga merupakan lompatan generasi sejati, menawarkan waktu pemuatan yang sangat cepat dan pengontrol baru yang revolusioner yang dapat…
Beberapa Alasan Kenapa Kamu Gak Boleh Gampang Percaya… Baru-baru ini di UI marak berita mengenai broadcast yang mengatasnamakan pimpinan UI tentang penipuan. Gimana sih ceritanya dan kenapa kamu seharusnya gak percaya sama broadcast itu?
Angan-angan Negara Ideal Plato Plato tentu saja sangat mencintai gurunya, Socrates. Begitu mendalam perasaan Plato akan sosok guru yang dihormatinya tersebut, membuatnya begitu sangat lunglai --benar-benar lemah, ketika menghadapi kenyataan akan kematian sang guru…
Cara Cepat, Dapat Kost buat Mahasiswa Baru UI Ada yang bilang Cari Kost itu sama dengan nyari jodoh. Kalau kita nyari jodoh, pertama kita jujur-jujuran aja pasti ngeliat tampilan luarnya dulu, mau cowo atau cewek pasti prefer yang…
Bekpeker Gadungan: Journey to The East (Day 1) Jumat, 4 April 2009 BEKPEKER GADUNGAN: JOURNEY TO THE EAST (Day 1) cast: tokoh utama: gw, hoy, marlin dan samsul a.k.a si bos figuran: lause ame, adib, zakiy, opik, figuran…
Kuliner Favorit Mahasiswa UI: Termurah dan Wajib Coba! Kuliner di bawah ini wajib dicoba karena mampu menggoyang lidah penikmatnya. Selain cita rasa yang lezat, harga yang ditawarkan pun beragam dan ramah di kantong mahasiswa. Kira-kira ada makanan apa…
10 Rekomendasi Headset Gaming Murah Terbaik 2022 anakui.com - Headset gaming murah menawarkan suara yang bagus dengan harga lebih murah. Headset gaming termurah dapat menghadirkan semua suara yang menarik dan kinerja mikrofon yang tajam dari periferal yang…
The Real Leadership Exercise: Gerakan Indonesia Mengajar [1] Sumber: milis ILDP, share dari Tri Mukhlison Anugerah Senin, 14 Juni 2010, sembilan orang anak muda perwakilan Ikatan Alumni-PPSDMS datang ke kantor Indonesia Mengajar. Malam itu adalah program perdana Silaturrahim…
Punya Pacar Satu Jurusan, Kenapa Nggak? Kalian pernah atau sedang punya pacar yang satu jurusan sama kalian nggak? Bisa antar-angkatan atau dalam satu angkatan. Beberapa respon yang menganggu seperti “Emang nggak bosen ketemu tiap hari?” atau…
Ini Hal-hal yang Mahasiswa Baru Rasakan: Balada Semester… Aloha! Sambil ngisi liburan gue coba-coba nulis artikel yang kayaknya super garing ini, daripada ga ada kerjaan dan bosen dengerin lagu Malu Sama Kucing mulu. Buat para maba yang bernasib…
4 thoughts on “Fakta-fakta Salah Kaprah Tentang Mie Instan”
hhh..setelah baca fakta ini…makan mie instan nggak ush khawatir
kl memang bisa menimbulkan kanker kenapa mesti dijual di pasaran??
mampir yuk ke http://www.dacochi.com
Million thanks atas infonya
Tuhan allah memberkati
*brb masak mie instan*