Festival Timur Tengah (FTT) merupakan annual event tingkat nasional yang diadakan oleh mahasiswa program studi Arab Universitas Indonesia sejak tahun 2009. FTT selalu menjadikan Timur Tengah sebagai ikonnya dan menampilkan gambaran singkat mengenai seni, budaya, dan sociokultural masyarakat Timur Tengah yang beragam dan menarik.
Dengan mengangkat tema “Meraih Semangat Peradaban Timur Tengah”, acara ini akan membawa kontributor, partisipan, dan masyarakat agar menjadi lebih dekat dengan peradaban Timur Tengah, dimulai dari bahasa, gaya hidup, kesenian, hingga arsitekturnya. Festival Timur Tengah akan diadakan pada tanggal 16-18 April 2012 di Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya (FIB) UI.
Festival Timur Tengah akan menampilkan Talk Show tentang Peradaban Timur Tengah, Kuliah Umum dan Seminar dalam bidang linguistik, pameran fotografi, peragaan busana khas timur tengah, festival musik arab, beauty and hijab class, yang seluruh konten acara didukung dengan desain artistik khas Timur Tengah.
Selain Festival, terdapat juga lomba yang dibagi menjadi tiga kategori, yaitu:
- Kategori Mahasiswa : Debat, Pidato, Baca puisi, Essay dan Presentasi.
- Kategori Siswa : Debat, Pidato, Baca puisi, dan Story-Telling.
- Kategori Umum : Lomba memasak, Lomba makan kebab, Lomba gambus band, menyanyi dan kaligrafi.
Pendaftaran seminar dan beauty and hijab class, dapat menghubungi Eka (081804751080), sementara pendaftaran lomba dapat menghubungi Dewi (08561466080)
Waktu pendaftaran : 13 Februari – 12 Maret 2012
Datang dan sertakan diri anda dalam Festival Timur Tengah terbesar dan satu-satunya di Indonesia!
For more info, follow us on Twitter @FTT2012, add [email protected] on Facebook, or go to http://festivaltimurtengah.com
Rekomendasi:
- Tourism Networking and Career Development Expo Business Event UI 2012 proudly presents: TORNADO “Tourism Networking and Career Development Expo” Tornado merupakan salah satu event job fair yang dikhususkan dalam bidang Hospitality & Tourism. Dimana di…
- 5 Bahasa Asing yang Banyak Dipelajari Orang Indonesia Menguasai bahasa asing memberikan poin plus bagi diri kita, karena selain menambah rasa percaya diri dalam berkomunikasi dengan orang asing, juga dapat membuka banyak kesempatan seperti belajar di luar negeri,…
- PSA MABIM FIB UI 2009 PSA MABIM 2009, apaan sih? PSA adalah Pengenalan Sistem Akademik Fakultas. Di sini teman-teman akan dikenalin berbagai hal tentang akademik, seperti: Dekanat, Dosen, Mata Kuliah, SIAK NG, SKS, sampai fasilitas…
- Rangkaian Acara UI Festival 2010 Grand Launching UI Festival 2010 (4 november 2010) di Teater Daun Menampilkan opening ceremony berkonsep pernikahan adat Indonesia dengan mengusung tema dari UI untuk Indonesia. Opening ceremony akan diawali dengan…
- Kenal UI #6: Fakta FIB UI, Surganya Acara Mahasiswa di UI Seberapa kenal kamu dengan FIB UI? Surganya acara mahasiswa di UI? Atau kuliahnya yang santai? Simak fakta FIB UI selengkapnya di sini.
- 13th Journalist Days 2015 “Lifestyle ‘Journalism’: Jelajahi… Badan Otonom Economica, pers mahasiswa sekaligus organisasi tertua di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, memiliki program kerja tahunan bertajuk Journalist Days. Pada tahun 2015, Journalist Days yang memasuki tahun…
- Daftar Universitas Jepang Yang Menawarkan Beasiswa anakui.com - Universitas Jepang Yang Menawarkan Beasiswa , Apakah Anda ingin melanjutkan studi di Jepang? Khawatir tentang biaya? Apakah Anda ingin belajar di universitas Jepang kelas dunia? jangan khawatir lagi…
- Rangkaian Acara The 4th Bogor Art Festival The 4th Bogor Art Festival Bogor Art Festival adalah acara festival kebudayaan terbesar di Institut Pertanian Bogor yang diadakan oleh Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Manajemen IPB. Tahun ini,…
- Pharmacy Weekend 2010 (Pharweek 2010) I.1. Latar Belakang Diabetes merupakan penyakit akibat ketidakmampuan sistem tubuh dalam mengolah glukosa sehingga menimbulkan gangguan hingga kerusakan pada sistem tubuh serta beresiko komplikasi. Penyakit ini merupakan salah satu perhatian…
- Festival Antropologi: Kemilau Budaya Sumatera Festival antropologi merupakan salah satu program kegiatan Himpunan Mahasiswa Antropologi Universitas Indonesia (Hé-Man UI). Festival ini pertama kali diselenggarakan pada tahun 2010 dengan mengusung tema : “Merajut Multikultur Indonesia”. Tahun…
- The Real Leadership Exercise: Gerakan Indonesia Mengajar [1] Sumber: milis ILDP, share dari Tri Mukhlison Anugerah Senin, 14 Juni 2010, sembilan orang anak muda perwakilan Ikatan Alumni-PPSDMS datang ke kantor Indonesia Mengajar. Malam itu adalah program perdana Silaturrahim…
- Mengenal Program Sarjana Arsitektur UI Lebih dari Apa yang… Tertarik sama dunia arsitektur? Tapi bingung kampus mana aja yang punya jurusan ini? Terus bingung apa aja yang dipelajari? Kalau iya, kamu wajib baca artikel ini.
- Perbedaan Seni Rupa Murni Dan Terapan , Yuk Simak ! anakui.com - Perbedaan Seni Rupa Murni Dan Terapan , Ini adalah pertanyaan yang sering diajukan oleh kolektor, pecinta seni, dan pelajar. Namun, dalam dunia seni hal ini seringkali menjadi topik yang…
- Press Release Festival Timur Tengah 2012 "Meraih Semangat… Senin 16 April 2012 yang lalu, acara Festival Timur Tengah (FTT) resmi dimulai dan diawali dengan Opening Ceremony. Pada Opening Ceremony tersebut dihadiri oleh segenap civitas academica di UI dan…
- Perhimak UI Fest 2014, "Pelangi Budaya Nusantara" Budaya adalah hasil karya manusia yang berasal dari proses pembelajaran yang kemudian diakui, dilakukan, dan dilestarikan. Kebudayaan mencakup pengetahuan, moral, hukum, kepercayaan, dan kemampuan lain termasuk seni, yang ditransmisikan dari…
- Ade Armando Menyoal RUUPP 10 Kekeliruan dalam Wacana Anti RUU Pornografi Ditulis pada Oktober 5, 2008 oleh Ade Armando Seusai Ramadhan ini, DPR akan membicarakan kembali RUU Pornografi yang kontroversial. Ada harapan,RUU ini bisa…
- Kompetisi Paduan Suara dan Tari Tradisional 9th National… 9th National Folklore Festival by BEM Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia Dengan masuknya budaya asing yang terus menerus membombadir para rakyat Indonesia, khususnya para generasi muda dan penerus bangsa…
- Informasi Lengkap DAAD Scholarship Indonesia 2020, Sudah… “Tuntutlah ilmu sampai ke Negeri Cina”. Kira-kira, begitulah salah satu pesan yang sering kali disampaikan oleh orangtua. Artinya, kamu harus belajar dan terus belajar, karena hidup memang adalah proses belajar.…
- Begini Cara Pendaftaran Beasiswa Orange Tulip Scholarship… Belanda menjadi salah satu negara yang menjadi tujuan para mahasiswa dari seluruh dunia yang ingin melanjutkan studi ke jenjang yang lebih tinggi, salah satunya adalah Indonesia. Tidak heran, selain karena…
- Olimpiade Budaya 2013 Apa itu Olimbud? Olimbud adalah singkatan dari Olimpiade Budaya yang merupakan olimpiade Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya, Universitas Indonesia. Olimbud juga merupakan acara tahunan fakultas yang biasanya diadakan beberapa hari atau…
- Selain Skripsi, Matkul - Matkul Ini Juga Jadi Ajang Anak… Pernah gak kamu lagi mantengin media sosial, tiba-tiba kamu nemuin broadcast-an di grup angkatan, atau mungkin japri-an dari kontak kamu, yang isinya pengumuman berupa dicarinya partisipan dengan karakteristik tertentu? Wah ternyata…
- Rangkaian Acara Computer Festival (Compfest) 2012 Computer Festival 2012, Bentuk Kontribusi Mahasiswa Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia untuk Bangsa. Computer Festival adalah rangkaian acara bertema teknologi informasi (TI) yang setiap tahun diadakan oleh mahasiswa…
- Simposium Ekonomi Nasional 2009 Background Momentum Pemilhan Umum 2009 adalah saat yang tepat bagi mahasiswa se Indonesia untuk menyatukan visi yang konkret sebagai suatu upaya dalam meberikan alternatif solusi atas permasalahan -permasalahan yang dihadapi…
- Liputan UI Festival 2010 1. Opening Ceremony Opening ceremony diadakan pada tanggal 4 November 2010 dari pukul 14.30 – 17.30 WIB. Kegiatan yang dilaksanakan pada Opening ceremony ini adalah parade, acara pertunjukkan seni, dan…
- Informasi Beasiswa S2 Luar Negeri 2016 Terlengkap Buat kamu yang ingin mencari peluang beasiswa S2 luar negeri (program master/magister), berikut ini adalah 20 peluang beasiswa S2 luar negeri yang tersedia untuk program tahun 2016/2017.
- Mau Kuliah di Jurusan Farmasi UI? Lihat Syarat Masuk dan… Jurusan Farmasi, hal pertama yang akan terlintas dalam pikiran kita adalah tentang obat-obatan. Ya, farmasi adalah salah satu cabang dari ilmu kesehatan yang memiliki fokus utama pada dasar-dasar atau seluk…
- 5 Kesyahduan yang Bakal Kamu Dapetin Kalau Berkuliah di… Alkisah tersebut pula sebuah balada hikayat tiga sejoli mahasiswa tingkat awal, Jona, Joni, dan Jono. Mereka lagi ngomongin sesuatu yang temanya berat banget, apalagi kalau bukan tentang ujian. Maklum, saat…
- Festival Bulan Bahasa Indonesia (FALASIDO) 2009 MARI KITA SELAMATKAN INDONESIA DENGAN BAHASA Indonesia berbahasa Indonesia berbudaya Ikatan Kekeluargaan Sastra Indonesia (IKSI) Universitas Indonesia mempersembahkan Festival Bulan Bahasa Indonesia (FALASIDO) 2009 dengan tema “Menyelamatkan Indonesia dengan Bahasa”.…
- Geosains: Program Studi Junior di FMIPA yang Mirip-Mirip… Di UI ternyata ada loh Program Studi yang baru diresmikan dan belajarnya mirip-mirip kayak Ilmu Pertambangan dan Perminyakan! Baru tau kan?
- Muchdlir Zauhariy, Mapres Utama UI 2009! (Plus Bonus Cerita… Malam Apresiasi Prestasi Mahasiswa UI 2009 yang diadakan hari Jum'at, 15 Mei 2009 di Balairung UI, menjadi saksi terpilihnya sosok Mahasiswa Berprestasi Utama UI 2009. Dialah Muchdlir "Johar" Zauhariy, FE…