Seminar K3 Nasional: “Strategi dan Implementasi Multisektoral dalam Mewujudkan Indonesia Berbudaya K3”

“Siapkah Indonesia Berbudaya K3?”
HMD K3 FKM Universitas Indonesia, Occupational Health and Safety Community ‘OHSC’ mempersembahkan:

–OHS Expo 4:   SEMINAR KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA NASIONAL
“Strategi dan Implementasi Multisektoral dalam Mewujudkan Indonesia Berbudaya K3”

 

Waktu dan Tempat:

Sabtu, 9 Juni 2012, pukul 08.00 – 16.00 WIB di Balai Sidang Universitas Indonesia, Depok.

 

Sesi Seminar:

SESI I Regulasi (08.00 – 12.00 WIB)

Sesi pertama berbentuk diskusi panel yang menghadirkan empat pembicara dari pemerintah (kemenakertrans, kemenkes, kemenhub, dan kementerian ESDM). Pada sesi ini akan dibahas apakah regulasi dan strategi yang disusun oleh masing – masing kementerian telah disusun dengan memperhatikan aspek  aspek K3 serta bagaimana pandangan dari masing – masing kementerian mengenai koordinasi dan komunikasi antarkementerian terkait regulasi di bidang K3.

 

Pembicara:

– Direktorat Jenderal Pembinaan dan Pengawasan Ketenegakerjaan (Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi RI)*

– dr. Kuwat Sri Hudoyo, MS (Direktur Bina Kesehatan Kerja dan Olahraga, Kementerian Kesehatan RI)

– Ir. Syawaluddin Lubis, MT (Direktur Teknik dan Lingkungan Mineral dan Batu Bara, Kementerian ESDM RI)

– Ir. Hotma P Simanjuntak MSti (Direktur Keselamatan Transportasi Darat Direktorat Perhubungan Darat, Kementerian Perhubungan RI)

 

Moderator:

– Johanes Sudarsono (HSE Manager Lapindo Brantas, Inc.)

 

SESI II Implementasi (13.00 – 16.00 WIB)

Sesi kedua membahas bagaimana implementasi K3 di perusahaan.

 

Pembicara:

– dr. Kiki Harirahmawati Sutjahyo, MS, SpOk (Corporate OHS Coordinator PT Holcim Indonesia Tbk)*

– Puji Rahadin (General Manager HSE PT Indo Tambangraya Megah, Tbk)

– Astra Internasional*

– PT Hiba Utama

 

Moderator:

– Prijo Hutomo (HSE Manager Star Energy, Ltd.)

 

Registrasi:

28 Mei 2012 – 6 Juni 2012

 

Investasi:

Early Bird

D3/ S1                 :   Rp   50.000 (Sertifikat + Seminar Kit + Coffee Morning + Lunch)

S2/ S3/ Umum   :   Rp 125.000 (Sertifikat  + Seminar Kit + Coffee Morning + Lunch)

 

On The Spot**

D3/ S1                 :   Rp   70.000 (Sertifikat + Seminar Kit + Coffee Morning + Lunch)

S2/ S3/ Umum   :   Rp 150.000 (Sertifikat  + Seminar Kit + Coffee Morning + Lunch)

 

Cara Mendaftar:

1.    Melalui sms ke nomor 087782396697, dengan Format:

SK3N<spasi>NAMALENGKAP<spasi>TEMPATKULIAH/KERJA<spasi>NO.HP YANGBISADIHUBUNGI<spasi>EMAIL

2.    Pembayaran transfer melalui rekening:

No. Rek : 0213177115 a.n. Silvina Murniati Bank BNI KCP. UI Depok

3.    Setelah mendaftar mohon segera lakukan pembayaran dan konfirmasi ke nomor 087782396697.

Tanda bukti pembayaran dibawa pada saat registrasi ulang.

 

Contact Person:

Silvina (085271243626)

 

For more information

Facebook     :     OHS Expo dan Ohsc Fkm Ui

Twitter           :     @OhsExpo4 dan @ohscfkmui

Email            :     ohs.expo@gmail.com

 

 

*   menunggu konfirmasi

** jika kuota peserta masih tersedia, investasi on the spot akan dibuka pada saat hari H seminar, yaitu Sabtu, 9 Juni 2012 di tempat pendaftaran Balai Sidang UI Depok

Leave a Comment