Sekarang udah bukan saatnya ngedengerin lagu Libur Telah Tiba-nya Tasya karena libur justru telah tiba di penghujung! Libur sebentar lagi usai, tandanya kampus UI bakalan rame lagi sama mahasiswa/i-nya (padahal pas libur masih ada aja loh yang pergi ke kampus, tetep ada orang!). Salah satu tempat yang bakalan rame lagi adalah perpustakaan yang katanya adalah termasuk perpustakaan terbesar di Asia, Perpustakan Pusat Universitas Indonesia.
Perpustakan Pusat UI atau yang biasa disingkat perpusat merupakan fasilitas di UI yang sering dikunjungi mahasiswa/i dari berbagai jurusan, bahkan mahasiswa dari Universitas lain ada juga loh yang bela-belain datang ke gedung yang dekat danau dan Balairung ini.
Banyak orang datang kesini, emang pada mau ngapain sih? Emang ada apa di perpusat ini? Ternyata dari sekian banyak orang yang datang ke perpusat, mereka itu punya tujuan yang berbeda-beda loh. Berikut 6 tipe orang yang datang ke perpusat UI:
Di saat mahasiswa lain mencari makanan termurah demi menyelamatkan kantong, tipe kantong tebal ini dengan sengaja mengunjungi perpusat untuk mengerjakan tugas di tempat yang cozy atau untuk sekedar bersantai. Kamu bisa menemui tipe kantong tebal ini di Starbucks, Cafe Korea, dan Green-t yang berada di dalam perpusat. Hati-hati kadang tipe kantong tebal ini sama dengan tipe susah hemat alias boros.
Sofa panjang berwarna hitam siap menyambut orang-orang yang gabut di tengah hari-hari kuliah. Udara yang lumayan dingin karena ada AC membuat perpusat menjadi tempat yang nyaman untuk tipe gabut ini duduk-duduk sambil ngadem, maklum di kosan cuma bisa bergantung sama kipas angin.
Tipe yang satu ini sebenarnya tidak jauh beda dengan tipe gabut. Namun, selain sofa panjang hitam, kebun apel alias ruangan komputer (semua merknya Apple, cie) juga menjadi sasaran empuk para tukang kebun ini. Orang-orang yang datang kesini sering mempunyai misi tersembunyi, salahsatunya mendownload film-film. Asik deh.
Karton, kertas, gunting, dan lem berserakan dimana-mana. Kerja kerja kerja. Ditegor satpam. Geser dikit. Kerja kerja kerja. Itu adalah tipe maba yang lagi ngerjain tugas ospek bareng-bareng 1 angkatan. Hayooo, pernah ngerasain juga gak?
Tipe ini adalah tipe yang paling banyak. Tipe yang datang saat benar-benar butuh, yang datang karena memang harus datang, yang datang demi UAS takehome yang harus dicari referensinya, yang datang demi belajar bareng, yang datang hanya pada saat minggu-minggu UTS dan UAS.
Tipe ini adalah orang-orang yang datang ke perpusat dengan tujuan sesuai tujuan sebuah perpustakaan ada, mencari buku. Tipe mulia ini biasanya adalah mahasiswa tingkat akhir yang lagi sibuk ngerjain skripsi. Biasanya mereka bakal bawa-bawa kantong yang isinya buku-buku bejibun. Tak jarang mereka juga membawa laptop, duduk menyendiri, berjuang biar gak jadi mahasiswa abadi.
Tipe-tipenya memang berbeda, tapi mereka semua punya kesamaan. Mereka akan kaget kalo ngedenger lagu daerah yang tiba-tiba diputar di perpusat kalo udah mau tutup. Hayo ngaku, siapa yang kaget pas pertama kali ngedenger? Kalo belum pernah denger, waduh kamu belum lengkap berarti jadi anak UI-nya!
Kalo kamu sendiri masuk ke tipe yang mana? Apa menurut kamu ada tipe lain? Kasih tau pendapat kamu di comment ya!
30+ Contoh CV (Daftar Riwayat Hidup) Terbaru 2020 Siap… Apakah saat ini Anda sudah membuat CV yang bagi Anda bagus, lalu sudah melamar pekerjaan di perusahaan baik startup maupun multinasional, namun belum kunjung dipanggil untuk interview? Di artikel ini…
Yang Beda di Universitas Indonesia ketika Liburan Anakui.com merangkum kira-kira hal-hal apa aja sih yang membedakan Universitas Indonesia ketika liburan, biar kamu tambah kangen ngampus. Yuk langsung aja disimak!
Informasi Beasiswa S2 Dalam dan Luar Negeri Terbaru 2019 Setelah menyelesaikan program S1, ada dua jalan yang akan dipilih seseorang. Langsung bekerja untuk mendapatkan penghasilan atau melanjutkan kuliah. Mereka yang melanjutkan studi S2 lagi-lagi memilih apakah menggunakan biaya…
Hal-Hal yang Harus Kamu Lakukan Ketika Diterima Jadi Maba UI Halo, adik-adik yang baru aja ganti status dari Camaba jadi Maba! Gimana? Udah puas mantengin situs pengumumanya? Udah puas ngeliatin warna ijo-ijo yang bertuliskan Selamat! Kamu diterima di Program Studi…
Apa Saja Sih Kegiatan yang Dikangenin kalo lagi di Perpusat… Perpustakaan Pusat UI atau yang biasa kita kenal dengan perpusat adalah tempat yang bisa dibilang sering dikunjungi oleh mahasiswa UI karena banyak hal yang bisa dilakukan disini. Karena masa pandemi…
Inilah yang Gak Bakal Kamu Dapatkan Kalau Malas… Masih ragu untuk ikut organisasi di kampus? Selain bisa meluaskan "jaringan", ikut organisasi ternyata banyak manfaatnya. Hal-hal di bawah inilah yang mungkin gak bakal kamu dapatkan kalau males berorganisasi
Bekpeker Gadungan (Season 2) ---sebenernya, tulisan ini tadinya hanya berupa note saja, tapi demi meramaikan anakui.com, maka saya ikut posting juga disini--- Sabtu, 5 April 2009 BEKPEKER GADUNGAN: KEDIRI, KAMI DATANG (DAY 2) tips…
Angkernya Perpusat UI dan Sekitar, Ada yang Pernah Ketemu… Sosok perempuan yang tadi berjalan di depan penulis pun hilang seperti tidak berbekas. Tidak terdengar suara apapun, seperti tidak pernah menuruni tangga Perpusat ini. Padahal, jelas-jelas tadi Ia berjalan di…
PKM, Yuk... Males ah, yang ada Gua makin sakit! NB: Tulisan ini adalah semi-fiksi, seperti halnya semi-final, musim-semi, dan semi-…. film, semi fiksi merupakan cerita yang isinya juga setengah-setangah. Setengah kejadian sebenarnya, setengah rekayasa, setengah niat, maupun setengah hati…
5 VPN Indonesia Terbaik 2022, Anti Blokir dari Kominfo! anakui.com - Lewati sensor online dengan VPN Indonesia. Apakah sobat bepergian atau tinggal di Indonesia? Sobat memerlukan VPN Indonesia terbaik yang berfungsi untuk melewati Peraturan Kominfo untuk mengakses semua layanan online…
Secangkir Kopi Pagi dengan Bapak Jakarta, 17 April 2011 SECANGKIR KOPI PAGI DENGAN BAPAK ( Untuk mu kawan ku, yang sedang begitu rindu pulang ke rumah ) Selalu begini, setiap Senin pagi, karena secangkir kopi.…
6 Stigma yang Melekat pada Mahasiswa FIB UI Apa yang muncul di benakmu ketika ditanya tentang mahasiswa FIB UI? Daripada bingung, simak enam stigma yang melekat pada mahasiswa FIB UI.
8 Hal Ini Membuat Lebaranmu Makin Ramah Lingkungan Menyambut Hari Raya Idul Fitri dengan penuh suka cita setelah melaksanakan ibadah puasa hampir satu bulan lamanya. Banyak kegiatan yang dilakukan selama lebaran. Meskipun saat ini lebaran terasa berbeda karena…
30+ Contoh Surat Lamaran Kerja Terbaru Berbagai Pekerjaan Bagi Anda yang akan melamar pekerjaan, simak cara membuat dan contoh surat lamaran kerja terbaru untuk berbagai pekerjaan berikut ini. Ada contoh surat lamaran kerja simple/sederhana, contoh surat lamaran kerja…
Mengenai Larangan Latihan Petang Kreatif (PK) di Balairung petang kreatif merupakan acara tahunan yang diadakan oleh BEM FIB UI dalam rangkaian acara Festival Budaya. petang kreatif yang akrab disebut PK oleh anak-anak FIB, merupakan penampilan teater dari setiap…
8 Fakta Pusgiwa UI yang Cuma Diketahui Aktivis UKM dan… Banyak mahasiswa yang memanfaatkan penggunaan gedung Pusgiwa UI membuat tidak heran ada banyak fakta-fakta tentang Pusgiwa UI yang hanya diketahui oleh aktivis UKM ataupun anak organisasi UI. Penasaran apa fakta-fakta…
Review Xbox Series X, Loading Cepat Game Berlimpah anakui.com - Temukan puncak dari upaya permainan Microsoft dalam ulasan Xbox Series X kami. Xbox Series X adalah puncak dari upaya permainan Microsoft, menggabungkan janji kinerja generasi berikutnya yang kuat dengan…
12 Headphone Audiophile Terbaik 2023 yang Harus Dibeli! anakui.com - Headphone audiophile terbaik menghadirkan suara terbaik dari sepasang kaleng atau earbud nirkabel. Headphone ini juga mendekatkan sobat dengan artis favorit, apa pun selera musik yang sobat senangi. Sobat mungkin…
Hati-hati Penipuan Berkedok Dapet Bonus di Mall *Wanted! Dibawah ini adalah kronologi deskripsi aksi modus penipuan. Tulisan sangat mendetail, dilengkapi 16 keanehan (keganjilan).* Kasus kejadian: 09/07/2012 ; sekitar 15:00-17:30 WIB. Seusai melakukan ritual ibadah, Rahma (nama…
7 Monitor Terbaik 2022 untuk Berbagai Keperluan anakui.com - Ini adalah monitor terbaik untuk bekerja, bermain, dan segala sesuatu di antaranya. Monitor terbaik dapat membangun ruang kerja PC ideal atau memutakhirkan meja dan meningkatkan pengalaman komputasi secara…
Sejarah Danau UI (Between Legend 'n Myth) Danau yang ada di ui konon merupakan resapan air terbesar di jakarta, dan urat nadi lalulintas air di kota depok. (Nah lho?) jadi kalo mau depok kemarau selama 7 turunan,…
6 thoughts on “Tipe-tipe Mahasiswa yang Biasanya Datang ke Perpustakaan UI”
kayaknya aku udah pernah ngalamin semua tipe kecuali tipe kantong tebal hehe..
ada lagi yang belum disebut, tipe tourism, yang layaknya wisatawan, dateng cuma buat jalan-jalan, keliling, liat-liat, foto-foto, menikmati suasana hehe
Sepertinya tipe Mulia
kayaknya aku udah pernah ngalamin semua tipe kecuali tipe kantong tebal hehe..
ada lagi yang belum disebut, tipe tourism, yang layaknya wisatawan, dateng cuma buat jalan-jalan, keliling, liat-liat, foto-foto, menikmati suasana hehe
hahaha udh pernah jd semua tipe kecuali tipe kantong tebal. *upss*
min, kalo mau suscribe bisa ga? kalo bisa gmn caranya?
kayaknya tipe tukang kebun dan tipe mulia deh…
Tipe cuci mata, sama seperti gabut, tapi lebih ke duduk sambil ngeliatin cewek atau cowok yang kece #tergantung orientasi seksual lo
Tipe terakhir tapi gue malah dari semester 1 di sana
mungkin karena hobi & udik lihat banyaknya buku hehehe
Paling malas diusir lagu 🙁